Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Piala Super Spanyol - Luka Modric Cetak Sejarah Pencetak Gol Tertua, Real Madrid Juara

By Septian Tambunan - Senin, 17 Januari 2022 | 03:25 WIB
Luka Modric cetak sejarah pencetak gol tertua, Real Madrid juara Piala Super Spanyol usai mengalahkan Athletic Club di laga final.
TWITTER.COM/REALMADRIDEN
Luka Modric cetak sejarah pencetak gol tertua, Real Madrid juara Piala Super Spanyol usai mengalahkan Athletic Club di laga final.

BOLASPORT.COM - Luka Modric cetak sejarah pencetak gol tertua, Real Madrid juara Piala Super Spanyol usai mengalahkan Athletic Club di laga final.

Real Madrid menaklukkan Athletic Club dalam pertandingan final Piala Super Spanyol 2021-2022 di Stadion King Fahd International, Minggu (16/1/2022) waktu setempat atau Senin dini hari WIB.

Berdasarkan pantauan BolaSport.com, Real Madrid memang tampil lebih mendominasi.

El Real memimpin penguasaan bola dengan 52 persen.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Benitez Dinyanyikan di Anfield Usai Dipecat, Liverpool Gusur Chelsea, Tempel Man City

Dari segi peluang, Real Madrid mempunyai 10 dengan 4 menuju ke gawang.

Adapun Athletic Club memiliki 15 kesempatan yang 3 di antaranya mengarah tepat sasaran.

Striker Real Madrid, Karim Benzema, merayakan gol ke gawang Athletic Club dalam laga final Piala Super Spanyol di Stadion King Fahd International, Minggu (16/1/2022).
TWITTER.COM/BRFOOTBALL
Striker Real Madrid, Karim Benzema, merayakan gol ke gawang Athletic Club dalam laga final Piala Super Spanyol di Stadion King Fahd International, Minggu (16/1/2022).

Menekan sejak awal laga, Real Madrid baru bisa membuka keran gol pada menit ke-38.

Gol Real Madrid diawali oleh aksi individual Rodrygo yang menggiring bola masuk ke dalam kotak penalti dari sisi kiri pertahanan Athletic Club.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : twitter.com/OptaJose
REKOMENDASI HARI INI

Takut Bernasib seperti Arsenal, Arne Slot Enggan Jemawa meski Liverpool Kedinginan di Puncak Usai Unggul 8 Poin atas Man City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X