Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Andrea Dovizioso Diragukan Bisa Langsung Melejit pada MotoGP 2022

By Wahid Fahrur Annas - Senin, 24 Januari 2022 | 09:15 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Andrea Dovizioso, saat mengaspal pada MotoGP Americas 2021 di Circuit of the Americas, Austin, Texas, Amerika Serikat, Minggu (3/10/2021).
TWITTER.COM/SEPANGRACING
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Andrea Dovizioso, saat mengaspal pada MotoGP Americas 2021 di Circuit of the Americas, Austin, Texas, Amerika Serikat, Minggu (3/10/2021).

BOLASPORT.COM – Kepala kru RNF-Yamaha Racing, Ramon Forcada, mengungkapkan kemungkinan yang terjadi dengan Andrea Dovizioso pada MotoGP 2022.

Andrea Dovizioso baru saja comeback di dunia balapan MotoGP bersama tim satelit Yamaha pada akhir musim 2021.

Sempat menguji motor RS-GP milik Aprilia, Andrea Dovizioso menegaskan tekadnya menjadi tandem terakhir Valentino Rossi.

Berstatus sebagai tiga kali runner up MotoGP, pembalap 35 tahun itu kini bersiap membuka lembaran baru bersama Yamaha.

Baca Juga: Pertanyaannya, Bisa TIdak Marc Marquez Kompetitif pada MotoGP 2022?

Pembalap Italia tersebut datang ke Petronas SRT disaat tim itu sedang dalam posisi yang rumit.

Dua pembalap mereka, Valentino Rossi dan Franco Morbidelli tidak berhasil mencapai hasil yang diharapkan.

Selama satu musim itu, Valentino Rossi sangat kesulitan untuk bisa bersaing dengan pembalap lain.

Sedangkan Franco Morbidelli mengalami cedera dan membuatnya absen cukup lama.

Baca Juga: Bertemu Wapres, Mario Aji Ungkap Tekad Berprestasi pada Moto3 2022


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Ketua Umum PSSI Erick Thohir Pastikan Mees Hilgers Tak Bisa Main Lawan Jepang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X