Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Masa Kerja di Real Madrid Jelang Kedaluwarsa, Isco Langsung Jadi Incaran

By Lariza Oky Adisty - Kamis, 27 Januari 2022 | 23:30 WIB
Gelandang Real Madrid, Isco Alarcon merayakan golnya bersama Brahim Diaz dalam laga pekan ke-29 Liga Spanyol kontra SD Huesca di Stadion Santiago Bernabeu, 31 Maret 2019.
TWITTER.COM/REALMADRID
Gelandang Real Madrid, Isco Alarcon merayakan golnya bersama Brahim Diaz dalam laga pekan ke-29 Liga Spanyol kontra SD Huesca di Stadion Santiago Bernabeu, 31 Maret 2019.

BOLASPORT.COM - Masa kerja Isco Alarcon yang akan berakhir di Real Madrid langsung memancing klub-klub peminatnya mengajukan penawaran. 

Kontrak Isco di Real Madrid akan berakhir pada akhir musim 2021-2022. 

Kecil kemungkinan Isco akan bertahan di Real Madrid mengingat minimnya waktu bermainnya di bawah kepelatihan Carlo Ancelotti. 

Namun, Isco tidak perlu khawatir menganggur berlama-lama. 

Apalagi, ia sudah bebas bernegosiasi dengan klub lain karena telah memasuki masa enam bulan terakhir kontrak di Real Madrid

Beberapa klub terindikasi mulai memonitor situasinya bersama El Real dan mengajukan penawaran. 

Salah satu klub yang meminati Isco adalah klub asal Qatar. 

Baca Juga: Lupakan Kandidat Jagoan Ronaldo, Zidane Paling Pas buat Jadi Pelatih Man United

Dikutip BolaSport.com dari Football Espana, klub yang namanya belum dibeberkan namanya itu sudah mendekati Isco

Skenario menyeberangnya eks pemain Malaga tersebut ke Timur Tengah belum 100 persen terwujud. 

Selebrasi Isco usai menjebol gawang Elche pada laga babak 16 besar Copa del Rey, Kamis (20/1/2022) atau Jumat dini hari WIB.
TWITTER.COM/DAZN_ES
Selebrasi Isco usai menjebol gawang Elche pada laga babak 16 besar Copa del Rey, Kamis (20/1/2022) atau Jumat dini hari WIB.

Pasalnya, agen Isco mengatakan kliennya masih berminat bermain di tanah Eropa. 

Di usianya yang baru menginjak 29 tahun, dirinya merasa masih bisa bermain untuk klub-klub benua Biru. 

Adapun di Spanyol sendiri, nama Isco dikaitkan dengan sesama kontestan Liga Spanyol, Sevilla

Baca Juga: Striker Terbuang Manchester United Mau Bantu Sevilla Saingi Real Madrid Raih Gelar Liga Spanyol

Hanya saja, Sevilla belum bisa menjanjikan apa-apa ke Isco.

Hal ini dikarenakan mereka baru bisa menyodorkan kontrak pada musim panas datang alias ketika Isco berstatus bebas transfer. 

Di Real Madrid sendiri, Isco tak banyak berperan penting pada musim 2021-2022. 

Ia hanya bermain 10 kali dan mencetak 1 gol di Liga Spanyol, serta mencatat dua penampilan dan 1 gol di Copa del Rey. 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Kevin Diks Undang Para Jurnalis Denmark ke Laga Timnas Indonesia vs Bahrain: Saya Ingin Mereka Rasakan Atmosfer Istimewa GBK

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136