BOLASPORT.COM - Pelatih Persija Jakarta, Sudirman, jelaskan alasan Marko Simic selalu digantikan pada babak kedua.
Marko Simic pada empat pertandinga terakhir selau digantikan pemain lain pada babak kedua.
Bahkan, dia rata-rata bermain hanya 63 menit dari empat laga.
Padahal saat ini Simic sudah mencatatkan 12 gol dan masih memiliki peluang untuk menjadi top skorer Liga 1 2021-2022.
Simic pada tiga perantdingan terakhir selalu digantikan oleh Taufik Hidayat.
Padahal hingga pekan ke-14 posisinya selalu menjadi pilihan utama dan hany digantikan menjelang akhir pertandingan.
Baca Juga: Andai Liverpool Bisa Bajak Kevin De Bruyne dari Manchester City
Saat melawan Persita, pemain bernomor 9 ini harus digantikan dengan Taufik Hidayat.
Taufik hanya butuh lima menit sebelum mencetak gol penting bagi Persija.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar