Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Arema FC Sebut Lawan Persela Jadi Pertandingan Berat Karena Ini

By Lukman Adhi Kurniawan - Senin, 31 Januari 2022 | 18:45 WIB
Pelatih Arema FC, Eduardo Almeida sedang mengamati pemainnya saat melawan PSIS Semarang pada laga pekan ke-20 Liga 1 2021-2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Senin (17/1/2022).
LIGAINDONESIABARU.COM
Pelatih Arema FC, Eduardo Almeida sedang mengamati pemainnya saat melawan PSIS Semarang pada laga pekan ke-20 Liga 1 2021-2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Senin (17/1/2022).

BOLASPORT.COM - Eduardo Almeida meminta pemainnya untuk fokus dan tidak memandang remeh Persela yang masih berjuang di bawah klasemen.

Arema FC akan menghadapi laga pekan ke-22 melawan Persela Lamongan di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Denpasar, Selasa (1/2/2022).

Singo Edan lebih diunggulkan pada pertadingan ini.

Saat ini mereka berada di puncak klasemen dengan 44 poin.

Sementara Persela ada di peringkat 16 klasemen dan hanya mampu meraih 17 poin.

Arema FC juga belum terkalahkan dari 18 pertandingan terakhir.

Baca Juga: IBL 2022 - Satria Muda Pertamina Beri Kekalahan Perdana Amartha Hangtuah

Berada di atas angin, Eduardo Almeida justru meningkatkan tingkat kewaspadaan mereka saat menghadapi Persela.

Menurutnya, tim Laskar Joko Tingkir memiliki semangat tinggi untuk keluar dari zona degradasi.

Tambahan motivasi ini yang akan membuat lawan menjadi lebih berbahaya.

"Satu lagi pertandingan yang tidak mudah akan kami hadapi."

"Besok kami akan menghadapi tim yang tentunya ingin keluar dari posisi bawah klasemen," kata Eduaro Almeida.

Baca Juga: Francis Ngannou Dibela Jake Paul soal Ancaman Gugatan Hukum dari UFC

Pelatih asal Portugal ini menilai jika pertandingan ini tetap harus dipersiapkan dengan maksimal.

Dengan tegas dia meminta semua pemain agar tidak memandang remeh lawan.

Apalagi, persaingan di papan atas klasemen masih sengit dan kehilangan poin maksimal bisa membuat posisi mereka turun.

Selain itu Persela membutuhkan tiga poin untuk memperbaiki posisi mereka saat ini.

"Tentu akan menjadi pertandingan yang sulit."

"Untuk itu tim tidak boleh meremehkan karena lawan pasti akan berusaha untuk meraih kemenangan agar naik keposisi yang lebih baik," tambahnya.

Baca Juga: Jelang Penutupan Bursa Transfer, AC Milan Ditolak Renato Sanches

Almeida menilai Persela adalah tim kuat dan Arema FC akan memberikan perlawanan terbaik saat laga besok.

"Persela tetaplah tim yang kuat. Kami respek pada mereka," tutup Almeida.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Tribun Jatim
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal China Masters 2024 - 2 Wakil Indonesia Sama-sama Ditunggu Wakil China, Pertaruhan Jonatan Christie ke World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X