Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pengamat MotoGP Ungkap Kedahsyatan Valentino Rossi Setara Muhammad Ali

By Agung Kurniawan - Sabtu, 5 Februari 2022 | 20:15 WIB
Legenda MotoGP, Valentino Rossi, saat masih berseragam Petronas Yamaha SRT pada MotoGP 2021. Setelah semusim bersama tim satelit Yamaha, Valentino Rossi memilih pensiun dari MotoGP.
DOK. TWITTER.COM/SEPANGRACING
Legenda MotoGP, Valentino Rossi, saat masih berseragam Petronas Yamaha SRT pada MotoGP 2021. Setelah semusim bersama tim satelit Yamaha, Valentino Rossi memilih pensiun dari MotoGP.

BOLASPORT.COM - Pengamat MotoGP, Dennis Noyes, menilai bahwa legasi Valentino Rossi sama dahsyatnya dengan Muhammad Ali.

Valentino Rossi dikenal sebagai salah satu pembalap hebat yang pernah berlaga di pentas MotoGP.

Perjalanan karier seorang Valentino Rossi pun juga cukup panjang, di mana dia menghabiskan total 26 musim.

Nama Valentino Rossi kian besar seiring prestasi yang diraihnya yakni sembilan gelar juara dunia.

Baca Juga: Top Speed Masih Jadi PR Yamaha, Soal Revolusi Motor Bisa Ditunda

Selain itu, The Doctor menorehkan total 235 podium dengan 115 kemenangan sejak debut di kelas 125cc pada tahun 1996.

Tidak hanya dari segi prestasi, Valentino Rossi pantas menyandang status ikon MotoGP dengan karakter unik yang dimiliki.

Berkat karakternya itu, pria berusia 42 tahun tersebut memiliki daya tarik yang mampu mengundang banyak penggemar.

Secara tidak langsung, Valentino Rossi memiliki andil besar dalam mendongkrak popularitas MotoGP.

Baca Juga: 2 Elemen Penting untuk Meraih Gelar MotoGP menurut Joan Mir


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga 1 - Cleansheet Tanpa Ernando Ari, Persebaya Rebut Pucuk Liga 1 Usai Benamkan PSIS

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X