Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Performa Apik, Alexander Isak Jadi Buruan Tim-tim Elite Liga Inggris

By Khasan Rochmad - Minggu, 6 Februari 2022 | 17:00 WIB
Penyerang andalan milik Real Sociedad, Alexander Isak
TWITTER.COM/WHOSCORED
Penyerang andalan milik Real Sociedad, Alexander Isak

BOLASPORT.COM – Performa apik penyerang Real Sociedad, Alexander Isak menjadikannya diburu oleh sejumlah tim-tim Liga Inggris untuk memperkuat lini serang.

Penyerang andalan Real Sociedad, Alexander Isak, tetap bertahan di klub hingga berakhirnya bursa transfer musim dingin bulan Januari 2022.

Alexander Isak sempat menjadi incaran Arsenal yang diharapkan berhasil digaet pada Januari lalu setelah gagal mendatangkan Dusan Vlahovic dari Fiorentina.

Dusan Vlahovic lebih memilih berlabuh ke Juventus dan menandatangani kesepakan kontrak selama empat setengah musim hingga Juni 2026 bersama Nyonya Tua.

Arsenal sendiri mengungkapkan bahwa kegagalan memboyong Alexander Isak didasarkan pada harganya yang dinilai terlalu mahal.

Meskipun gagal merekrut sang pemain, Arsenal tetap memantau situasi sang pemain dan menargetkannya untuk bisa didatangkan pada bursa transfer Juni 2022 mendatang.

Baca Juga: Pep Guardiola Puji Performa Liam Delap Usai Pulih dari Cedera

Namun, Arsenal tak sendiri dalam memantau pemain asal Swedia tersebut.

Manchester United dan Chelsea dikabarkan ikut mengawasi perkembangan sang pemain yang diisukan akan segera hengkang dari Sociedad.

Kedua klub raksasa Liga Inggris tersebut berniat mencari pengganti penyerang utama mereka saat ini untuk mengarungi musim 2022-2023.

Manchester United, yang mendapatkan Cristiano Ronaldo pada bursa transfer musim panas 2021, merasa kurang puas dengan performa yang diberikan.

Peraih lima Ballon D’or tersebut dinilai minim kontribusi di lapangan oleh berbagai kalangan karena gaya bermainnya yang kurang cocok bersama Setan Merah.

Baca Juga: Lord Ibrahimovic: Man United Cuma Klub Kecil, Mentalnya Lebih Kerdil

Sementara Chelsea, menilai sang pemain akan cocok menggantikan Romelu Lukaku yang hingga saat ini tak kunjung memberikan penampilan terbaiknya bersama The Blues.

Alexander Isak menanggapi rumor kepindahannya dan dengan tegas tidak memusingkan rumor yang ada.

“Saya tidak berbicara tentang klub lain,” ujar Isak seperti dikutip BolaSport.com dari Mundo Deportivo.

“Saya adalah pemain Real, saya bekerja di sini dan ini adalah klub saya.”

Baca Juga: Pilih Bermain Kata-kata, Samir Handanovic Ogah Akui Kemenangan AC Milan

“Pekerjaan saya berada di lapangan dan seperti yang saya katakana sebelumnya, ada orang lain yang bekerja di luar,” kata pemain asal Swedia tersebut.

“Seperti yang saya katakana, Anda tidak pernah tahu apa yang bisa terjadi dalam sepak bola, tetapi pada akhirnya saya di sini., bahagia, dan tidak lebih,” tutur Isak menambahkan.

Saat ini, Real Sociedad membanderol sang pemain dengan klausul rilis senilai 75 juta pounds atau sekitar Rp1,4 triliun.

Di usianya yang baru menginjak 22 tahun, Isak tergolong subur bersama Real Sociedad dengan menorehkan 41 gol dari 115 penampilan di lintas kompetisi sejak statusnya dipermanenkan dari Borussia Dortmund pada musim panas 2019.

Baca Juga: Jadwal Liga Spanyol Malam Ini - Barcelona vs Atletico Madrid, Momen Real Madrid Perlebar Jarak

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : ESPN, Mundo Deportivo, Mirror
REKOMENDASI HARI INI

Tepis UFC, Reug Reug Ungkap Alasan Tetap Setia di ONE Championship

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X