Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Coppa Italia - Gol Kilat Dzeko dan Tendangan Torpedo Alexis Sanchez Kirim Inter Milan ke Semifinal

By Ade Jayadireja - Rabu, 9 Februari 2022 | 05:00 WIB
Striker Inter Milan, Alexis Sanchez, dalam laga kontra AS Roma pada Coppa Italia.
TWITTER.COM/INTER
Striker Inter Milan, Alexis Sanchez, dalam laga kontra AS Roma pada Coppa Italia.

BOLASPORT.COM - Gol kilat Edin Dzeko dan tembakan torpedo Alexis Sanchez mengirim Inter Milan ke semifinal Coppa Italia 2021-2022.

Inter Milan merebut tiket menuju babak empat besar usai melibas AS Roma 2-0 di kandang sendiri, Giuseppe Meazza, Selasa (8/2/2022) atau Rabu dini hari WIB.

Dari segi penguasaan bola, tim tuan rumah unggul dengan catatan 57 persen.

Mereka juga berjaya dalam hal serangan lewat torehan 12 tembakan, lima di antaranya tepat sasaran.

Sementara itu, Roma melakukan 10 kali upaya mencetak gol dengan satu buah mengarah ke target.

Inter pun tak perlu menunggu waktu lama untuk memimpin perolehan skor.

Saat laga baru berjalan dua menit, Nerazzurri membuka keunggulan setelah umpan silang Ivan Perisic dikonversi menjadi gol oleh Edin Dzeko dengan tendangan voli di dalam kotak penalti.

Baca Juga: Kylian Mbappe Belum Tentukan Langkahnya Usai Kontrak Habis bersama PSG

Inter gagal menggandakan keunggulan pada menit keenam setelah bola hasil tendangan jarak jauh Nicolo Barella menghantam mistar gawang.

Gol dan ancaman dari Inter membuat Roma terlecut untuk balas menyerang.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X