Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Segera Debut di Kelas Berat UFC, Jon Jones Cocok Lawan Eks Juara

By Muhamad Husein - Jumat, 11 Februari 2022 | 09:30 WIB
Petarung UFC, Jon Jones.
TWITTER.COM/UFC
Petarung UFC, Jon Jones.


BOLASPORT.COM - Petarung veteran UFC, Anthony Smith, percaya bahwa Jon Jones sangat cocok berhadapan dengan Stipe Miocic jika debut di kelas berat.

Jon Jones tercatat belum mendapatkan kesempatan tampil di kelas berat UFC sejak dua tahun yang lalu.

Padahal Jon Jones sudah menanggalkan sabuk kelas berat ringan enam bulan usai menang atas Dominick Reyes.

Dia melakukan hal tersebut karena ingin berhadapan melawan Francis Ngannou yang saat itu duduk di peringkat satu divisi kelas berat.

Baca Juga: Colek Conor McGregor, Israel Adesanya Bagikan Kabar Istimewa Jelang UFC 271

Namun demikian, UFC tak merestui keinginan Jon Jones karena permintaan bayaran yang terlalu besar.

Setelah tak memiliki kejelasan hampir dua tahun lamanya, nasib Jon Jones mulai menemui titik terang. 

UFC tampaknya akan menawarkan Jon Jones sebuah pertarungan kelas berat pada tahun ini. 

Dengan begitu, Jones tinggal menunggu lawan pertama yang akan dipilih UFC dari divisi kelas berat

Baca Juga: Reaksi Israel Adesanya Tentang Potensi Diadu dengan Kamaru Usman di UFC

Anthony Smith kemudian yakin terdapat tiga penantang yang bisa menjadi lawan Jones.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : MMAmania.com
REKOMENDASI HARI INI

Garmin Run 2024 Sebuah Perayaan Lari, Keberlanjutan, dan Inklusivitas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X