Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Prediksi Line-up PSG vs Real Madrid - Sergio Ramos Gagal Reuni, Lionel Messi dan Kylian Mbappe Punya Misi Khusus

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Selasa, 15 Februari 2022 | 06:45 WIB
Sergio Ramos gagal reuni, sementara Lionel Messi dan Kylian Mbappe memiliki misi khusus dalam laga antara Paris Saint-Germain dan Real Madrid.
TWITTER.COM/DIARIOCORREA
Sergio Ramos gagal reuni, sementara Lionel Messi dan Kylian Mbappe memiliki misi khusus dalam laga antara Paris Saint-Germain dan Real Madrid.

Pasalnya, dalam pertemuan terakhirnya dengan Real Madrid, Messi menelan dua kekalahan di ajang Liga Spanyol pada musim lalu.

Saat itu, Messi yang membela Barcelona harus mengakui keunggulan Real Madrid sebanyak dua kali, yakni dengan skor 1-3 dan 1-2.

Di lini depan nanti, Messi dan Mbappe akan dibantu oleh Angel Di Maria yang akan berposisi sebagai penyerang sayap kanan.

Sementara di lini tengah, PSG akan memasang Marco Verratti, Danilo Pereira, dan Leandro Paredes.

Untuk sektor bek tengah, Pochettino kemungkinan akan tetap mempercayakannya pada Marquinhos dan Presnel Kimpembe.

Baca Juga: Jelang Big Match Lawan Real Madrid, Pemain PSG Dikecam Suporter bak Tentara Bayaran yang Digaji Ketinggian

Achraf Hakimi dan Nuno Mendes juga berpotensi langsung main sebagai starter saat melawan Real Madrid.

Penyerang Real Madrid, Karim Benzema, merayakan gol ke gawang Valencia pada pekan ke-20 Liga Spanyol 2021-2022 di Estadio Santiago Bernabeu, Sabtu (8/1/2022).
TWITTER.COM/OPTAJOSE
Penyerang Real Madrid, Karim Benzema, merayakan gol ke gawang Valencia pada pekan ke-20 Liga Spanyol 2021-2022 di Estadio Santiago Bernabeu, Sabtu (8/1/2022).

Keduanya akan berposisi sebagai bek sayap untuk membantu suplai bola dari sisi kanan dan kiri lapangan.

Di posisi kiper, Keylor Navas kemungkinan akan menjadi pilihan utama dibandingkan Gianluigi Donnarumma.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : UEFA
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Idolanya Dapat Suara Terbanyak dalam Voting All Star, Megawati Tetap Masuk meski Kalah dalam Peringkat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X