Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ganti Fokus, Roman Abramovich Mau Rusak Dominasi Manchester City

By Ivan Rahardianto - Selasa, 15 Februari 2022 | 16:00 WIB
Pemilik Chelsea, Roman Abramovich.
TWITTER.COM/BBCSPORT
Pemilik Chelsea, Roman Abramovich.

BOLASPORT.COM - Pemilik Chelsea, Roman Abramovich, siap merusak dominasi Manchester City di Liga Inggris.

Sejak kedatangan Roman Abramovich, Chelsea menjelma menjadi klub raksasa Liga Inggris.

Mereka berhasil merengkuh 5 gelar Premier League dan 2 titel Liga Champions.

Terbaru, The Blues berhasil merengkuh gelar Piala Dunia Antarklub untuk kali pertama setelah berhasil mengalahkan Palmeiras pada laga final yang digelar di stadion Mohamed bin Zayed, Abu Dhabi, Sabtu (12/2/2022).

Dengan gelar Piala Dunia Antarklub, lengkap sudah lemari piala milik Chelsea.

Klub yang berdiri pada 10 Maret 1905 tersebut sudah memenangkan semua gelar sejak diambil alih Abramovich.

Baca Juga: Tak Lebih Beruntung dari Liverpool, Chelsea Dilarang Pakai Lencana Juara Dunia di Liga Inggris

Sekarang, setelah klubnya meraih semua trofi, Abramovich mengalihkan fokusnya ke kompetisi domestik.

Ia ingin merusak dominasi Manchester City di Liga Inggris.

Kali terakhir Chelsea menjuarai Liga Inggris adalah pada musim 2016-2017. Setelahnya, gelar  jadi milik Manchester City dan Liverpool.

Untuk mewujudkan impianya, Abramovic siap mendukung pelatih Thomas Tuchel dengan menggelontorkan dana besar di bursa transfer musim panas mendatang 2022.

Namun, muncul pertanyaan tentang apakah Tuchel diizinkan untuk membangun dan menciptakan tim menurut keinginannya sendiri seperti yang dilakukan oleh Pep Guardiola dan Juergen Klopp.

Baca Juga: Chelsea Juara Berkat Sang Kapten Tipu Pikiran Seluruh Pemain Palmeiras

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Standard
REKOMENDASI HARI INI

Jorge Martin di Aprilia Bisa Guncang Duet Seram Marc Marquez-Pecco Bagnaia di Ducati

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136