Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Asisten Pelatih Persebaya Sangat Pede, 200 Persen Rekor Arema FC Akan Putus di Tangan Bajul Ijo

By Sasongko - Selasa, 22 Februari 2022 | 20:00 WIB
Pemain Persebaya Surabaya Taisei Marukawa, Ady Setiawan dan Samsul Arif berpelukan seusai menjebol gawang Arema FC pada pertandingan pekan 11 Liga 1 2021 yang berakhir dengan skor 2-2 di Stadion Monahan Solo, Sabtu (6/11/2021) malam.
Suci Rahayu
Pemain Persebaya Surabaya Taisei Marukawa, Ady Setiawan dan Samsul Arif berpelukan seusai menjebol gawang Arema FC pada pertandingan pekan 11 Liga 1 2021 yang berakhir dengan skor 2-2 di Stadion Monahan Solo, Sabtu (6/11/2021) malam.

BOLASPORT.COM - Asisten pelatih Persebaya, Mustaqim sudah sangat percaya diri bisa putuskan rekor tidak terkalahkan Arema FC di Liga 1.

Dalam konferensi pers pra-pertandingan Persebaya lawan Arema FC, asisten pelatih Persebaya, Mustaqim mengungkapkan keyakinannya jelang Derbi Jatim.

Arema FC punya rekor cemerlang sebelum laga Derbi Jatim besok.

Arema FC sudah mencatatkan 23 pertandingan tidak terkalahkan secara beruntun, sejak kalah lawan PSS Sleman di pekan ketiga.

Capaian ini masuk dalam pantauan Transfermarkt sebagai tim-tim terkuat di Liga domestik musim ini.

Ketika ditanya soal mentalitas Persebaya jelang menghadapi Arema FC yang punya rekor bagus untuk Derbi besok, Mustaqim menjawabnya dengan berapi-api.

Baca Juga: Pratama Arhan Memulai Mimpi Besarnya ke Eropa Dengan Main Bola Plastik di Rumah Tetangga 

Menurutnya, mental pemain sudah kembali seperti sedia kala, seperti saat Persebaya berhasil mencatat belasan pertandingan tanpa kekalahan secara beruntun di musim ini.

Para pemain dalam latihan pagi sudah terlihat semangat, setelah menang atas Persiraja dengan skor 1-0.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
18
45
2
Arsenal
19
39
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
19
35
5
Newcastle
19
32
6
Man City
19
31
7
Bournemouth
19
30
8
Fulham
19
29
9
Aston Villa
19
29
10
Brighton
19
27
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
18
41
2
Napoli
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Fiorentina
17
32
6
Juventus
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
18
24
10
Roma
18
20
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X