Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alasan Thomas Tuchel Tak Mainkan Romelu Lukaku di Laga Chelsea Vs Lille

By Rebiyyah Salasah - Rabu, 23 Februari 2022 | 17:10 WIB
Pelatih Chelsea, Thomas Tuchel, membongkar alasan tak memainkan Romelu Lukaku dalam kemenangan di Liga Champions melawan Lille.
TWITTER.COM/SKYSPORTSNEWS
Pelatih Chelsea, Thomas Tuchel, membongkar alasan tak memainkan Romelu Lukaku dalam kemenangan di Liga Champions melawan Lille.

BOLASPORT.COM - Pelatih Chelsea, Thomas Tuchel, membongkar alasan tak memainkan Romelu Lukaku dalam kemenangan di Liga Champions melawan Lille

Thomas Tuchel menempatkan Romelu Lukaku di bangku cadangan sepanjang pertandingan babak 16 besar Liga Champions 2021-2022 antara Chelsea dan Lille di Stamford Bridge.

Dalam duel Chelsea versus Lille pada Selasa (22/2/2022) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB itu, Thomas Tuchel lebih mempercayakan ujung tombak serangan kepada Kai Havertz ketimbang Romelu Lukaku

Strategi Thomas Tuchel terbukti berhasil dengan Kai Havertz berhasil menyumbangkan satu gol pada menit ke-8 untuk kemenangan Chelsea dengan skor 2-0 atas Lille

Adapun satu gol Chelsea lainnya dicetak oleh Christian Pulisic pada menit ke-63. 

Baca Juga: Gasak Lille Dua Gol Tanpa Balas, Chelsea Ciptakan Rekor Baru

Selepas pertandingan, Tuchel mengutarakan alasannya meninggalkan Lukaku di bangku cadangan. 

Menurut juru taktik asal Jerman ini, ia sengaja tidak memainkan Lukaku demi memberi ruang bagi sang striker setelah penampilan terakhirnya yang mengundang kritikan.

Lukaku dikritik lantaran hanya melakukan tujuh sentuhan meski bermain penuh selama dua babak saat Chelsea menang 1-0 atas Crystal Palace dalam laga pekan ke-26 Liga Inggris 2021-2022 pada 19 Februari lalu.


Editor : Beri Bagja
Sumber : The Guardian
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Saingan Red Sparks Bersikap Merendah Saat Situasi Megawati Dkk Sedang Terseok-seok

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X