Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persikota Tangerang Bantah Suporternya Melakukan Tindakan Rasisme ke Pemain Papua

By Arif Setiawan - Jumat, 25 Februari 2022 | 17:40 WIB
Pelatih Belitong FC, Ardiles Rumbiak
Dokumen Belitong FC
Pelatih Belitong FC, Ardiles Rumbiak

BOLASPORT.COM - Klub Liga 3, Persikota Tangerang buka suara terkait adanya dugaan kasus rasisme yang dilakukan oknum suporternya.

Pada tanggal 23 Februari lalu tersebar kabar adanya dugaan rasisme yang dilakukan oleh oknum suporter Persikota Tangerang.

Hal ini terjadi di Stadion Benteng, Tengerang, Banteng ketika digelar laga antara Persikota melawan Belitong FC.

Dilansir BolaSport.com dari Tribun Papua, Pelatih dan pemain Belitong FC yakni Ardiles Rumbiak dan Rivaldo Wally merasa mendapat hinaan rasis dari pemain dan suporter Persikota Tangerang.

Menanggapi situasi yang ada, Ardiles Rumbiak mengaku merasa sangat kecewa.

Baca Juga: BREAKING NEWS - UEFA Pindahkan Final Liga Champions ke Paris

Ardiles Rumbiak dengan tegas berharap agar perbuatan rasis tak lagi terjadi.

"Kami manusia bukan monyet, kami orang Indonesia," kata Ardiles Rumbiak.

"Stop rasis kepada orang Papua."

"Tentu saja menyesalkan tindakan suporter Persikota Tangerang yang mengatakan rasisme kepada saya dan Rivaldo," ujarnya.

Baca Juga: Dorna Sports Ingin Move On, MotoGP Sambut New Normal Tanpa Valentino Rossi

Tak berselang lama, pihak Persikota Tangerang pun buka suara.

Melalui akun instagram resmi klub, Persikota Tangerang membantah adanya tindakan rasisme yang dilakukan suporternya.

Lebih lanjut, pihak Persikota Tangerang menjelaskan bahwa laga tersebut digelar tanpa dihadiri oleh pendukungnya.

Oleh sebab itu, tidak mungkin jika ada suporter Persita Tangerang yang melakukan rasis kepada pemain Belitong FC.

Baca Juga: Pelatih Tira Persikabo Senang Pemain Ini Bayar Janjinya Usai Bikin Blunder

"Menanggapi isu-isu yang beredar di Media tentang adanya dugaan tindakan rasisme pada tribun penonton Persikota, kami menyatakan bahwa tidak ada kalimat ucapan/umpatan yang merendahkan ditujukan kepada pemain maupun pelatih asal Papua," tulis Persikota.

"Pertandingan Persikota Tangerang vs Belitong FC tidah dihadiri oleh suporter Persikota Tangerang."

"Sehingga anggapan bahwa ada indikasi tindakan rasisme yang dilakukan oleh tim dan suporter adalah hal yang tidak benar," sambungnya.

Sementara itu, Persikota Tangerang juga tak membenarkan adanya tindakan rasisme yang dilakukan oleh skuadnya.

Baca Juga: Permintaan Tolong dari Pemain Brasil di Ukraina: Kami Tak Punya Bahan Bakar

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Persikota Tangerang (@persikotafc1994)

Pasalnya semua pemain hingga jajaran pelatih fokus ke pertandingan.

"Pada babak 64 besar, kami sebagai tuan rumah menyambut baik saudara kami yang berasal dari Papua yaitu Perseman Manokwari," tulis Persikota.

"Kami juga memiliki pemain yang berasal dari tanah Papua."

"Kami sangat mengutuk hal yang berbau rasisme, fitnah, dan provokasi pada dunia sepak bola Indonesia," tutupnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Instagram

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X