Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Siaran Langsung MotoGP 2022 - Mulai Minggu Depan, Semua Balapan Termasuk Mandalika

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 27 Februari 2022 | 17:15 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia (kiri), dan pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, bersaing memperebutkan kemenangan pada balapan MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Italia, 19 September 2021.
TWITTER.COM/EVERYTHINGMRACE
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia (kiri), dan pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, bersaing memperebutkan kemenangan pada balapan MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Italia, 19 September 2021.

BOLASPORT.COM - Raungan knalpot motor prototipe akan kembali terdengar saat MotoGP 2022 dimulai pada akhir pekan depan.

Penantian selama tiga bulan lebih pada masa jeda musim dingin MotoGP akan segera berakhir.

Para pembalap akan kembali beradu kecepatan pada kompetisi perebutan gelar MotoGP yang menjadi puncak kompetisi balap roda dua.

MotoGP 2022 direncanakan akan melangsungkan 21 balapan yang tersebar di 17 negara dan tiga benua.

Baca Juga: Dorna Sports Ingin Move On, MotoGP Sambut New Normal Tanpa Valentino Rossi

Pandemi Covid-19 yang masih membayangi diharapkan tidak akan menginterupsi jalannya kompetisi seperti dua musim terakhir.

Antusiasme penggemar balap tanah air makin membuncah dengan kembalinya event MotoGP di Indonesia.

Sirkuit Mandalika di Lombok, Nusa Tenggara Barat, akan menjadi lokasi seri balap MotoGP Indonesia.

Sekadar informasi, ini merupakan kali pertama ajang balap motor grand prix berkunjung ke Indonesia sejak 1997.


Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
28
67
2
Arsenal
27
54
3
Nottm Forest
27
48
4
Man City
27
47
5
Chelsea
27
46
6
Newcastle
27
44
7
Bournemouth
27
43
8
Brighton
27
43
9
Fulham
27
42
10
Aston Villa
28
42
Close Ads X