Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Punya Sejarah Kurang Beruntung saat Laga Penting untuk Merebut Puncak Klasemen, Ini Respon Pelatih Persib

By Lukman Adhi Kurniawan - Senin, 28 Februari 2022 | 19:30 WIB
Aksi striker Persib Bandung, David da Silva mencetak gol ke gawang PSM Makassar dalam lanjutan laga Liga 1 2021-2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Selasa (22/2/2022).
instagram/@persib
Aksi striker Persib Bandung, David da Silva mencetak gol ke gawang PSM Makassar dalam lanjutan laga Liga 1 2021-2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Selasa (22/2/2022).

BOLASPORT.COM - Pelatih Persib Bandung, Robert Alberts mengaku tekanan di papan atas klasemen membuat mereka harus mengejar poin maksimal termasuk saat melawan Persija Jakarta.

Persib akan bertanding melawan Persija pada laga pekan ke-28 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Selasa (1/3/2022).

Jelang laga ini Persib memiliki catatan kurang apik di laga penting untuk perburuan gelar juara.

Saat posisi puncak sudah di depan mata mereka harus kalah dari Persija di pekan ke-12.

Kembali mengulang kesalahan tim Maung Bandung kalah saat melawan Arema FC yang membuat posisi mereka tertahan.

Baca Juga: Sikap Keras BWF Soal Invasi Rusia, Pembatalan Turnamen Hingga Bendera Tak Boleh Berkibar

Kembali kesempatan datang untuk Persib saat ini.

Mereka memiliki peluang besar untuk mengambil posisi Arema FC di peringkat kedua.

Namun, hal ini bisa terjadi jika Marck Klok dkk berhasil mengalahkan Persija.

Baca Juga: Persija vs Persib - Kata David da Silva Dihadapkan dengan El Clasico Indonesia Perdananya

Pelatih Persib, Robert Rene Alberts terkait hal ini memberikan komentarnya.

Menurutnya, performa tim saat ini sudah mengalami peningkatan.

Dia mengaku jika hal ini cukup menjadi tekanan bagi timnya.

"Kita memang pernah ketemu dengan beberapa tim yang bisa dikatakan big match, kita sudah melewati pertandingan dengan Bhayangkara dan PSIS."

"Kita bisa melampaui itu meskipun di putaran kedua kita tidak bisa mendapatkan hasil seperti di putaran pertama."

"Ini menjadi suatu tekanan buat kita," kata Robert Alberts pada sesi jumpa pers jelang laga melawan Persija.

Baca Juga: Gol Penalti Wallace Costa Berhasil Bawa PSIS Menang atas Tira Persikabo dan Keluar dari Puasa Kemenangan

Pelatih asal Belanda ini menambahkan jika saat ini timnya fokus untuk meraih target menjadi juara.

Persib harus mampu memaksimalkan semua pertandingan ke depan.

Tekanan yang ada tersebut akan membuat mereka termotivasi untuk meraih kemenangan.

Baca Juga: Zlatan Ibrahimovic Takkan Pensiun sebelum Bawa AC Milan Juara

"Karena kita lebih fokus bagaimana supaya meraih juara, tentunya kita harus memenangkan setiap pertandingan dan itu bisa menjadi salah satu preesure buat kita."

"Saya hanya ingin bahwa setiap tekanan yang datang dari sertiap pertandingan kita tidak melihat siapa timnya tetapi kita melihat kedepannya untuk meraih juara tentunya kita harus berjuang."

"Kita harus melaksanakan pertandingan demi pertandingan dengan kerja keras, dengan kompak, itu saja yang kita coba supaya tantangan itu dijadikan motivasi," ujarnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal China Masters 2024 - 2 Wakil Indonesia Sama-sama Ditunggu Wakil China, Pertaruhan Jonatan Christie ke World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X