Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Elkan Baggott Bereaksi Usai Bawa Ipswich Town U-23 Puncaki Klasemen dan Catat 6 Kemenangan Beruntun

By Bagas Reza Murti - Rabu, 2 Maret 2022 | 05:45 WIB
Pemain Indonesia, Elkan Baggott saat menjadi kapten bagi tim Ipswich Town U-23.
WWW.ITFC.CO.UK
Pemain Indonesia, Elkan Baggott saat menjadi kapten bagi tim Ipswich Town U-23.

BOLASPORT.COM - Pemain timnas Indonesia, Elkan Baggott memberi komentar usai membawa tim U-23 Ipswich Town memuncaki klasemen sementara Professional Development League Two group South, hingga Selasa (1/3/2022).

Tim U-23 Ipswich Town tengah dalam penampilan impresif.

Kini The Young Blues memuncaki klasemen sementara Professional Development League League Two group South dengan poin 36 dari 18 laga.

Terkini, Ipswich Town U-23 menang 4-1 atas Swansea City U-23 di Playford Road, Senin (28/1/2022).

Bahkan kemenangan atas Swansea City jadi kemenangan keenam beruntun Ipswich Town U-23 di liga.

Baca Juga: Hasil Liga 1 - Brace David Da Silva Beri Kemenangan Perdana Persib Atas Persija Sejak 2019

Penampilan memukau Ipswich U-23 tak bisa dilepaskan dari andil pemain timnas Indonesia, Elkan Baggott.

Baggott bahkan menjadi kapten dalam 4 laga terakhir.

Bek setinggi 194 cm membawa Ipswich tampil sempurna dengan melibas seluruh laga di bulan Februari 2022.

Dimulai dari laga melawan Colchester, Elkan membawa menang Ipswich 3-2.

Kemudian melawan Milwall, Ipswich juga dibawa Elkan Baggott menang 2-0.

Lalu, sebelum menang atas Swansea, Elkan juga jadi pemimpin saat Ipswich menang 3-0 atas Watford.

Atas performa impresif tersebut, Elkan Baggott seolah merayakan keberhasilannya dengan mengunggah foto di instagram pada Senin (28/2/2022).

Baca Juga: Witan Sulaeman Cetak Gol Debut Kompetitif, FK Senica Menang 3-0 untuk Melaju ke Perempat Final Piala Slowakia

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by ELKAN BAGGOTT (@elkanbaggott)

"Kemenangan yang bagus hari ini, 6 kemenangan beruntun," tulisnya.

Menjadi pemegang ban kapten, Elkan tentunya mengincar satu tempat di tim senior Ipswich Town.

Dalam sebuah pernyataan pasca-laga melawan Watford, Elkan memang sangat termotivasi atas senior-seniornya.

Hal ini yang coba ia tiru terutama dari sisi cleansheet dan pertahanan.

"Itu adalah sesuatu yang kami ingin tiru dari tim utama. Mereka memainkan tiga bek, dan kami juga.," kata Elkan Baggott dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub.

"Kami melihat bagaimana mereka bermain bertahan, dan mereka melakukan pekerjaan yang luar biasa di lini belakang."

"Kami hanya mencoba dan menirunya," tambahnya.

Baca Juga: Hasil Liga 1 - PSS Vs PSM Tanpa Gol, Persaingan Papan Tengah Makin Panas

 

Elkan Baggott sedang menguasai bola dalam pemusatan latihan timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 10 November 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Elkan Baggott sedang menguasai bola dalam pemusatan latihan timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 10 November 2021.

Standings provided by SofaScore LiveScore
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Instagram, ITFC.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Myanmar Panggil 8 Pemain Abroad Untuk Jumpa Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136