Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kabar Baik untuk Persib, Kondisi David Da Silva Mulai Membaik

By Sasongko - Kamis, 17 Maret 2022 | 09:30 WIB
Aksi striker Persib Bandung, David da Silva mencetak gol ke gawang PSM Makassar dalam lanjutan laga Liga 1 2021-2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Selasa (22/2/2022).
instagram/@persib
Aksi striker Persib Bandung, David da Silva mencetak gol ke gawang PSM Makassar dalam lanjutan laga Liga 1 2021-2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Selasa (22/2/2022).

BOLASPORT.COM - Kabar gembira untuk Persib Bandung jelang laga lawan Persebaya Surabaya, kondisi penyerang andalan mereka mulai membaik.

Jelang laga hidup mati lawan Persebaya Surabaya pada pekan ke-32 Liga 1 musim 2021/22, Persib menerima kabar baik dari kembalinya penyerang andalan, David Da Silva.

Dilansir dari situs resmi klub, pelatih Persib Robert Rene Alberts mengklaim bahwa kondisi pemain andalannya sudah membaik.

Namun kondisi David masih dalam pantauan tim medis Persib hingga saat ini.

"David terlihat ada kemajuan tapi, dia masih ada dalam penangangan. Tapi ini terlihat cukup positif untuk David," kata pelatih asal Belanda tersebut dilansir dari situs resmi klub.

Robert berharap pemain bernomor punggung 25 tersebut bisa pulih dan tampil saat laga kontra tim Bajul Ijo.

Terlebih, laga akan menarik bagi David yang sebelumnya pernah bersama Persebaya.

Baca Juga: Jadwal Pekan ke-32 Liga 1 - Bali United Dekati Takhta Juara, Persib Diadang Persebaya

Pasalnya laga ini sekaligus jadi pembuktian juga bagi David da Silva bersama mantan timnya.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kabar Buruk Hampiri Jepang Jelang Lawan Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X