Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Kehilangan Satu Pemain, Irfan Jauhari Dijamin Tampil

By Lukman Adhi Kurniawan - Kamis, 17 Maret 2022 | 17:15 WIB
Bek Persija Jakarta, Otavio Dutra, sedang menguasai bola dalam laga pekan kelima Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 28 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek Persija Jakarta, Otavio Dutra, sedang menguasai bola dalam laga pekan kelima Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 28 September 2021.

BOLASPORT.COM - Otavio Dutra dipastikan absen saat pertandingan Persija Jakarta melawan Madura United.

Persija akan menjalani laga tunda pekan ke-24 melawan Madura United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Kamis (17/3/2022).

Laga ini sejatinya dilaksanakan pada Rabu (9/2/2022).

Namun, pemain Persija tidak memenuhi syarat untuk bertanding karena banyak pemain positif covid-19.

Baca Juga: Reaksi Xavi saat Tahu Erling Haaland dan Kylian Mbappe Gabung Real Madrid

Bertajuk laga tunda tapi pertandingan sangat penting untuk tim Macan Kemayoran.

Tiga poin akan membuat mereka naik ke posisi tujuh klasemen sementara.

Sebelumnya, PSIS berhasil naik ke posisi tujuh setelah mengalahkan PSS Sleman.

Gagal bersaing di tangga juara Persija dituntut untuk finish di posisi terbaik pada akhir musim.

Baca Juga: Penasihat Dortmund Nilai Man City Klub yang Cocok untuk Haaland

Satu pemain Persija dipastikan absen saat melawan Madura United.

Otavio Dutra tidak bisa turun pada laga ini karena masih mengalami cedera.

Kabar baiknya semua pemain tim Macan Kemayora bisa tampil pada laga ini.

Baca Juga: All England Open 2022 - Senasib Fajar/Rian, Wakil Unggulan Lainnya Juga Tumbang di 32 Besar

"Dirinya (Otavio Dutra) masih mengalami cedera lutut sehingga masih butuh penanganan lebih lanjut."

"Pelatih Sudirman memastikan pemain lain dalam kondisi prima dan siap diturunkan."

"Tak ada satu pemain pun yang tengah menjalani hukuman akumulasi kartu," tulis Persija dalam laman resmi klub.

Baca Juga: Ada atau Tanpa Cristiano Ronaldo, Juventus Tetap Mentok di 16 Besar Liga Champions

Pelatih Sudirman menjelaskan jika Irfan Jauhari mendapatkan jaminan tampil pada laga ini.

Seperti diketahui Irfan menjadi andalan Persija dalam beberapa laga terakhir.

Total empat gol dari enam laga membuat namanya melambung karena sering jadi pembeda ketika bermain.

“Peluang dia (Irfan) untuk tampil besar. Dia pemain yang masih muda (21)."

"Sehingga tidak terlalu bermasalah dengan stamina (karena jadwal yang padat). Insyaallah dia bisa bermain,” kata Sudirman.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Persija.id
REKOMENDASI HARI INI

Pantas Sulit Bersinar di Real Madrid, Kylian Mbappe Dulu Terlalu Dimanjakan di PSG

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136