Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Respon Maman Abdurrahman Mellihat Persija Terdampar di Peringkat 8

By Arif Setiawan - Sabtu, 19 Maret 2022 | 19:45 WIB
Bek Persija Jakarta, Maman Abdurrahman, sedang melakukan pemanasan dalam laga pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 5 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek Persija Jakarta, Maman Abdurrahman, sedang melakukan pemanasan dalam laga pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 5 September 2021.

BOLASPORT.COM - Tampil kurang konsisten membuat Persija Jakarta harus puas berada di peringkat kedelapan klasemen sementara Liga 1 2021-2022.

Beberapa waktu lalu Persija Jakarta harus dipermalukan usai menelan tiga kali kekalahan beruntun.

Kekalahan didapatkan ketika berjumpa Persib Bandung (0-2), Bali United (1-2) dan Borneo FC (1-2).

Akan tetapi kekalahan beruntun tersebut sanggup diputus Persija Jakarta dengan keren.

Menghadapi Tira Persikabo, Persija Jakarta berhasil menang telak dengan skor 4-0.

Baca Juga: Laga Melawan Persebaya Jadi Sangat Penting, Pelatih Persib Ungkap Alasan Khusus

Namun kemenangan yang didapatkan dari Tira Persikabo rupanya hanya kebahagiaan yang sementara.

Pada laga selanjutnya Persija Jakarta kembali menelan kekalahan.

Tepatnya yakni saat melakoni laga tunda pekan ke-24 melawan Madura United.

Bertanding di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Kamis (17/3/2022), Persija Jakarta menyerah dari Madura United dengan skor telak 1-3.

Baca Juga: Bungkam Persik Kediri, Barito Putera Kirim Persela Lamongan Degradasi ke Liga 2

Penampilan yang tidak konsisten pun kini mengantarkan Persija Jakarta terpapar diperingkat kedelapan klasemen Liga 1 2021-2022.

Ini tentu bukan posisi yang semestinya untuk tim sebesar Persija Jakarta.

Menanggapi hal itu, salah satu pemain senior Persija Jakarta, Maman Abdurrahman ikut angkat bicara.

Pemain beursia 39 tahun meminta rekan-rekannya tak patah semangat.

Baca Juga: Berkiblat pada Persipura, Persela Ikut Tertantang Bekuk Bhayangkara FC

Menurutnya ini merupakan momen bagi Persija Jakarta untuk memperlihatkan daya juang dengan tetap berusaha tampil maksimal di laga sisa.

Maman Abdurrahman berharap nantinya Persija bisa memperbaiki posisinya di klasemen.

"Dengan posisi ini (8) harus memperbaiki peringkat di klasemen dan nilai kami," kata Maman, dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub.

"Hal itu seharusnya menjadi motivasi, dalam tanda kutip kami pun sudah tidak ada beban, kami bisa bermain lepas sehingga kami makin berkembang."

Baca Juga: Persebaya Surabaya Vs Persib Bandung - Ajang Unjuk Gigi Striker yang Berstatus Mantan

"Semangat dan motivasi jadi aspek penting untuk membawa Persija ke klasemen yang lebih baik, semoga teman-teman punya semangat itu," tuturnya.

Striker Persija Jakarta, Irfan Jauhari
INSTAGRAM/@JAUHARIIRFAN7
Striker Persija Jakarta, Irfan Jauhari

Sementara itu, jika mampu meraih kemenangan di tiga laga terakhirnya Persija masih memungkinkan untuk finish diperingkat keenam.

Hanya saja hal tersebut bisa terwujud apabila Borneo FC dan PSIS Semarang yang berada tepat di atas Persija terus kehilangan poin.

Sekarang Persija memiliki poin sebanyak 41.

Persija terpaut satu angka dari PSIS Semarang dan tujun poin dari Borneo FC.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Persija.id
REKOMENDASI HARI INI

Dibantai Barcelona, Bintang Red Star Justru Bangga karena Timnya Lebih Baik dari Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X