Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gara-gara Lionel Messi dan Neymar, Achraf Hakimi Ingin Hengkang dari PSG

By Ivan Rahardianto - Jumat, 25 Maret 2022 | 12:15 WIB
Lionel Messi dan Neymar membuat Achraf Hakimi ingin meninggalkan PSG.
TWITTER.COM/GOALINTERNATIONAL
Lionel Messi dan Neymar membuat Achraf Hakimi ingin meninggalkan PSG.

BOLASPORT.COM - Gara-gara Lionel Messi dan Neymar tidak mau lagi berbicara kepadanya, Achraf Hakimi ingin pergi dari PSG.

Pada bursa transfer musim panas 2021, Achraf Hakimi memutuskan bergabung ke klub raksasa Liga Prancis, Paris Saint-Germain.

Bek kanan asal Maroko itu dibeli oleh PSG dari Inter Milan dengan harga 60 juta euro atau sekitar 948 miliar rupiah.

Seusai bergabung ke PSG, Hakimi tak butuh waktu lama untuk melakukan laga debut.

Pada 7 Agustus 2021, Hakimi melakukan debutnya untuk PSG saat melawan Troyes di Liga Prancis dan bermain selama 90 menit.

Setalah melakukan debut, Hakimi rutin menjadi pemain inti PSG dan telah bermain sebanyak 32 kali di semua kompetisi musim 2021-2022.

Baca Juga: Imbas Rentetan Hasil Buruk, Paris Saint-Germain Terpecah Jadi Dua Kubu

Akan tetapi, meski terus menjadi andalan, Hakimi dikabarkan ingin hengkang dari Les Parisiens. 

Penyebabnya karena kegagalan PSG di Liga Champions 2021-2022 yang telah membuat keadaan ruang ganti Les Parisiens menjadi terpecah menjadi dua kubu.

Selain persoalan ruang ganti, Hakimi marah setelah pemain asal Amerika Selatan, seperti Lionel Messi dan Neymar, tidak mau berbicara kepadanya. 

Hal tersebut diungkapan wartawan After Foot, Daniel Riolo

"Hakimi menjadi gila, pemain asal Amerika Selatan tidak berbicara dengannya lagi," kata Daniel Riolo, dinukil BolaSport.com dari Sportbible.

Baca Juga: Kalau Mau Raih Gelar Ballon d'Or, Kylian Mbappe Mesti Bertahan di PSG

"Dia ingin meninggalkan Paris, dia muak."

"Dia marah dan itu normal, dia tidak tahan lagi," ujar Riolo menambahkan.

Namun, PSG diprediksi tidak akan mau melepas Hakimi karena sang pemain masih memiliki kontrak di Les Parisiens hingga 2026.

Baca Juga: Paris Saint-Germain Ingin Pulangkan Christopher Nkunku Musim Depan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Septian Tambunan
Sumber : sportbible.com, Transfermarkt
REKOMENDASI HARI INI

75 Anak-anak Antusias Ikuti Coaching Clinic Bersama Harlem Globtrotters di Jakarta

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X