Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Swiss Open 2022 - Rehan/Lisa Singkirkan Juara Bertahan, Bisa Hadapi Pemain Indonesia-Jerman

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 25 Maret 2022 | 23:09 WIB
Pemain ganda campuran Indonesia, Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati, beraksi ketika bertanding pada babak penyisihan grup B PBSI Home Tournament. Aksi Rehan/Lisa tersebut dilakukan di Hall Pelatnas Cipayung, Jakarta Timur, DKI Jakarta, Rabu (1/7/2020)
BADMINTON INDONESIA
Pemain ganda campuran Indonesia, Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati, beraksi ketika bertanding pada babak penyisihan grup B PBSI Home Tournament. Aksi Rehan/Lisa tersebut dilakukan di Hall Pelatnas Cipayung, Jakarta Timur, DKI Jakarta, Rabu (1/7/2020)

BOLASPORT.COM - Kemenangan diraih pasangan ganda campuran Indonesia, Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati, pada perempat final Swiss Open 2022.

Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati melanjutkan tren positif mereka pada Swiss Open 2022 yang digelar di St. Jakobshelle, Basel, Swiss, pekan ini.

Menjadi satu-satunya wakil Indonesia di ganda campuran sejak perempat final tak menjadi beban bagi Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati.

Unggulan kelima sekaligus juara bertahan Swiss Open, Thom Gicquel/Delphine Delrue dari Prancis, menjadi korban terkini Rehan/Lisa.

Baca Juga: Hasil Swiss Open 2022 - Cukup Dua Gim, Anthony Amankan Tiket Semifinal

Pada pertandingan perempat final yang berlangsung Jumat (25/3/2022), Rehan/Lisa mampu menghentikan andalan Negeri Mode itu dalam dua gim langsung.

Kemenangan Rehan/Lisa makin impresif karena dalam dua gim mereka selalu tertinggal duluan dari lawan.

Pada gim pertama Gicquel/Delrue sempat memimpin 5-10 sebelum Rehan/Lisa membalikkan kedudukan menjadi 11-10.

Rehan/Lisa tampil lebih solid hingga akhirnya memperlebar keunggulan mereka menjadi lima angka pada 16-11.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BWFBadminton.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Arctic Open 2024 - Anthony Ginting Mendadak Payah Saat Unggul 15-5, 1 Ungggulan Indonesia Ambyar Memilukan di 32 Besar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X