Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cristiano Ronaldo Ungkap Permintaan Khusus Jelang Laga Final Portugal Menuju Piala Dunia

By Septian Tambunan - Selasa, 29 Maret 2022 | 06:25 WIB
Striker timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, mengutarakan permintaan spesial kepada Federasi Sepak Bola Portugal (FPF) jelang laga final play-off Path C Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa melawan timnas Makedonia Utara.
MIGUEL RIOPA / AFP
Striker timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, mengutarakan permintaan spesial kepada Federasi Sepak Bola Portugal (FPF) jelang laga final play-off Path C Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa melawan timnas Makedonia Utara.

BOLASPORT.COM - Kapten timnas Portugal, menyampaikan permintaan spesial jelang laga final Portugal menuju Piala Dunia 2022 di Qatar.

Cristiano Ronaldo akan memimpin timnas Portugal menjamu timnas Makedonia Utara dalam laga final play-off Path C Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa di Stadion Do Dragao.

Duel tersebut akan bergulir pada Selasa (29/3/2022) waktu setempat atau Rabu pukul 01.45 WIB.

Pemenang partai final ini akan memastikan tempat di Piala Dunia 2022.

Baca Juga: Guardiola Puji Gol Foden yang Cuma Bisa Ditiru oleh Beberapa Pemain

Timnas Portugal tiba di laga puncak setelah mengalahkan timnas Turki 3-1 pada duel semifinal di Stadion Do Dragao.

Tiga gol Portugal dicetak oleh Otavio (menit ke-15), Diogo Jota (42'), dan Matheus Nunes (90+4').

Adapun gol tunggal Turki dibukukan Burak Yilmaz (65').

Sementara itu, timnas Makedonia Utara sukses menggulung timnas Italia pada laga semifinal play-off Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Transfermarkt.com, Mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Beri Ultimatum! Shin Tae-yong Bocorkan Percakapkan dengan Marselino Ferdinan di Ruang Ganti saat Turun Minum Lawan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X