Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-23 Indonesia Bakal TC di Korea Selatan, Pergerakan Shin Tae-yong Dipermudah

By Abdul Rohman - Rabu, 30 Maret 2022 | 10:45 WIB
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, saat sedang memberikan sambutan dalam acara pengenalan Ronaldinho pada HUT RANS Cilegon FC di Prestige Image Motorcars, Pluit, Jakarta Utara, 29 Maret 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, saat sedang memberikan sambutan dalam acara pengenalan Ronaldinho pada HUT RANS Cilegon FC di Prestige Image Motorcars, Pluit, Jakarta Utara, 29 Maret 2022.

BOLASPORT.COM - Timnas U-23 Indonesia besutan Shin Tae-yong bakal menjalani pemusatan latihan (TC) di Korea Selatan.

Hal tersebut diungkapkan oleh Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan.

Dikatakan Mochamad Iriawan, keputusan timnas U-23 Indonesia yang menggelar TC di Korea Selatan demi mempermudah pergerakan Shin Tae-yong.

Baca Juga: Jadwal Orleans Masters 2022 - Putri KW dan 11 Wakil Indonesia Beraksi

Mengingat, saat ini Shin Tae-yong tengah menggembleng timnas U-19 Indonesia di Korea Selatan.

Timnas U-19 Indonesia telah berada di Korea Selatan sejak Sabtu (12/3/2022).

Semenjak mendaratkan kaki di Korea Selatan, empat pertandingan uji coba telah dilakoni skuad Garuda Muda.

Baca Juga: Hikmah Kekalahan 1-5 dari Korsel, Shin Tae-yong Apresiasi Pemain Timnas U-19 Indonesia Sudah Mau Latihan Angkat Beban Sendiri

Dengan hasil, tiga kekalahan dan sekali meraih kemenangan.

"Kemarin ada wacana demikian dan kemarin rapat kembali antara Sekjen (Yunus Nusi) dan Dirtek (Indra Sjafri)," ucap Mochamad Iriawan.

"Jadi kemungkinan di Korea Selatan."

Baca Juga: Portugal Lolos ke Piala Dunia 2022 di Qatar, Cristiano Ronaldo: Misi Tercapai

"Karena memudahkan koordinasi dan STY (Shin Tae-yong) bisa melihat dengan tidak terlalu jauh, sehingga sudah diputuskan tetap ke Korsel," sambung pria yang akrab disapa Iwan Bule itu.

Ia menambahkan, timnas U-23 Indonesia dijadwalkan terbang ke Korea Selatan pada awal April 2022.

"Mungkin menjelang puasa, dalam 1 minggu setelah puasa," kata Iwan Bule kepada awak media.

Pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memimpin latihan para pemainnya di Stadion Madya, Jakarta, 2 Maret 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memimpin latihan para pemainnya di Stadion Madya, Jakarta, 2 Maret 2022.

Baca Juga: Demi Keluarga, Pedro Rodriguez Ingin Kembali Main untuk Barcelona

Pria kelahiran Jakarta itu berharap pemain timnas U-23 Indonesia dapat mengikuti TC secara maksimal.

Dan tidak terganggu karena harus jauh dari sanak keluarga di saat momentum lebaran nanti.

"Mereka kemungkinan lebaran disana (Korea Selatan)," tutur Iwan Bule.

Baca Juga: Daftar Pemain Bintang yang Absen di Piala Dunia 2022 - Tak Ada Haaland dan Mo Salah, Tuhannya AC Milan Cuma Jadi Penonton

"Tapi saya yakin anak-anak juga akan legowo akan tidak berlebaran dengan keluarga."

"Karena dia akan membawa timnas Indonesia, rencana langsung ke Vietnam dan tidak ke Indonesia," tutup mantan Kapolda Jawa Barat itu.

Agenda timnas U-23 Indonesia ini dalam rangka persiapan menyambut SEA Games 2021 Vietnam, Hanoi, yang direncanakan berlangsung pada 12-23 Mei 2022.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)



Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kevin Diks Beri Kabar Terbaru Setelah Cedera Saat Debut Bersama Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X