Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Orleans Masters 2022 - 9 Wakil Indonesia Bersinar pada Hari Kedua

By Agung Kurniawan - Kamis, 31 Maret 2022 | 05:35 WIB
Pemain tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani saat bertanding di Simulasi Piala Uber 2020 di Hall Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta, Rabu (9/9/2020).
BADMINTON INDONESIA
Pemain tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani saat bertanding di Simulasi Piala Uber 2020 di Hall Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta, Rabu (9/9/2020).

BOLASPORT.COM - Sebanyak sembilan wakil Indonesia sukses meraih hasil manis saat tampil pada hari kedua Orleans Masters 2022, Rabu (30/3/2022).

12 Wakil Indonesia telah menyelesaikan laga pada hari kedua Orleans Masters 2022 di Palais des Sports, Prancis.

Dimulai dari lapangan 1, Zachariah Josiahno Sumanti/Hediana Julimarbela tampil mengesankan di nomor ganda campuran.

Mereka mampu mengalahkan pasangan Malaysia, Chan Peng Soon/Toh Ee Wei melalui drama tiga gim.

Namun, kesuksesan Zachariah/Hediana tidak menular kepada Yulia Yosephine Susanto yang takluk di tangan Maria Mitsova di lapangan yang sama.

Bergeser ke lapangan 2, Putri Kusuma Wardani berhasil melaju usai menglahkan wakil India, Ashmita Chaliha.

Sementara itu, andalan tunggal putra untuk Orleans Masters 2022 ini yakni Chico Aura Dwi Wardoyo juga meraih hasil gemilang.

Chico melaju ke babak ketiga usai mengandaskan perlawanan wakil Jerman, Kai Schaefer.

Baca Juga: Hasil Orleans Masters 2022 - Kalah dari Wakil Kanada, Ruselli/Yulia Tersingkir Lebih Awal

Dalam pertandingan sebelumnya di lapangan 3, pasangan ganda campuran Akbar Bintang Cahyono/Marsheilla Gischa Islami juga melaju.

Mereka lolos ke babak selanjutnya setelah mengalahkan wakil Kanada, Try Alexander Linderman/Josephine Wu dua gim langsung.

Ruselli Hartawan yang bertanding di lapangan 4 berhasil mengikuti jejak Putri Kusuma Wardani untuk lolos ke babak selanjutnya.

Dia melaju usai menumbangkan wakil Malaysia, Kisona Selvaduray melalui pertandingan yang dramatis.

Kesuksesan tersebut tidak berlanjut saat Ruselli Hartawan bermain untuk nomor ganda putri.

Berpasangan dengan Yulia Yosephine Susanto, langkah terhenti saat bersua wakil Kanada, Catherine Choi/Josephine Wu

Baca Juga: Hasil Orleans Masters 2022 - Wakil Jerman Kepayahan, Chico ke Babak Ketiga

Berikut hasil lengkap wakil Indonesia pada hari kedua Orleans Masters 2022, Rabu (30/3/2022)

Lapangan 1

XD: Zachariah Josiahno Sumanti/Hediana Julimarbela vs Chan Peng Soon/Toh Ee Wei (Malaysia) 22-20, 18-21, 21-18

WS: Yulia Yosephine Susanto vs Mariya Mitsova (Bulgaria) 15-21, 21-14, 18-21

Lapangan 2

WS: Putri Kusuma Wardani vs Ashmita Chaliha (India) 21-17, 19-21, 21-14

MD: Panjer Aji Siloka Dadiara/Bryan Sidney Elohim vs Vasantha Kumar Hanumiah Ranganatha/Ashith Surya (India) 21-18, 21-18

Lapangan 3

XD: Akbar Bintang Cahyono/Marsheilla Gischa Islami vs Try Alexander Linderman/Josephine Wu (Kanada) 21-15, 21-14

MS: Chico Aura Dwi Wardoyo vs Kai Schaefer (Jerman) 21-9, 21-16

MS: Ikhsan Leonardo Imanuel Rumbay vs Chan Yin Chak (Hong Kong) 11-21, 16-21

Lapangan 4

XD: Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati vs Mikkel Mikkelsen/Rikke Soby (Denmark) 21-19, 21-11

WS : Ruselli Hartawan vs Kisona Selvaduray (Malaysia) 22-20, 22-20

XD: Amri Syahnawi/Winny Oktavina Kandow vs Wessel Van Der Aar/Imke Van Der Aar (Belanda) 21-16, 21-17

WD: Ruselli Hartawan/Yulia Yosephine Susanto vs Catherine Choi/Josephine Wu (Kanada) 18-21, 15-21

MS: Christian Adinata vs Chirag Sen (India) 19-21, 21-12, 21-11

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Tournamen Software
REKOMENDASI HARI INI

Rizky Ridho Tak Merasa Tertekan meski Dapat Tuntutan Tinggi dari Suporter Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X