Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Target Bali United di Piala AFC setelah Raih Gelar Juara Liga 1 2021/2022

By Wila Wildayanti - Jumat, 1 April 2022 | 09:00 WIB
Bali United juara Liga 1 2021/2022
Ligaindonesiabaru
Bali United juara Liga 1 2021/2022

BOLASPORT.COM - Bali United langsung memasang target berikutnya di Piala AFC 2022 seusai meraih gelar juara Liga 1 2021/2022.

Bali United akan mewakili Indonesia di Piala AFC 2022 sebagai juara Liga 1 2019.

Bali United yang masuk dalam Grup G Piala AFC itu akan bersaing dengan Kaya FC Iloilo (Filipina), Kedah FC (Malaysia), dan pemenang play-off zona Asia Tenggara antara Vishaka FC (Kamboja), dan Young Elephants (Laos).

Untuk babak penyisihan grup Piala AFC ini dibagi lima zona dan Bali United masuk zona ASEAN.

Khusus zona ASEAN pada babak penyisihan dijadwalkan akan berlangsung pada 24-30 Juni 2022 dan setiap tim akan bertanding tiga kali.

Baca Juga: Bursa Transfer Persebaya - Marukawa Pamit, Bruno ke Eropa, 2 Pemain Berlabel Timnas Indonesia Bertahan

Dengan kesempatan kembali bermain di Piala AFC, tentu saja tim berjulukan Serdadu Tridatu itu memiliki target tersendiri.

Pelatih Bali United, Stefano Cugurra mengungkapkan bahwa pihaknya menargetkan untuk bisa melangkah lebih jauh pada Piala AFC 2022 nanti.

Mantan pelatih Persija Jakarta itu ingin memanfaatkan kompetisi Piala AFC ini dengan baik.

Pelatih asal Brasil itu berharap Ilija Spasojevic dan kawan-kawan bisa melangkah lebih jauh lagi nantinya.

“Terakhir kami berhenti, kami cuma bermain tiga pertandingan, diberhentikan karena Covid-19,” ujar Stefano Cugurra dalam jumpa pers yang turut dihadiri BolaSport.com, Kamis (31/3/2022).

Pelatih yang akrab disapa Teco itu mengatakan bahwa tim asal Pulau Dewata tersebut memang menanti kompetisi ini.

Baca Juga: Punya Pengalaman Tangani Lionel Messi cs, Mauricio Pochettino Dianggap Cocok Jadi Pelatih Man United

Menurut Teco ini bisa menjadi langkah bagus untuk Bali United.

Teco menargetkan untuk bisa membawa Bali United melangkah jauh pada kesempatan ini.

Apalagi sebelumnya saat menukangi Persija Jakarta, ia pernah membawa tim bis amelangkah jauh hingga semifinal.

Tentu saja, pada tahun ini Teco memiliki target lebih tinggi untuk Bali United.

“Kami tunggu buat kompetisi ini, kompetisi sangat bagus (AFC Cup),” kata Teco.

“Saya bermain dengan Bali United selama tiga pertandingan, dan sebelumnya saya sudah bawa Persija hingga ke semifinal,” ucapnya.

Tentu saja catatan itu membuatnya semakin percaya diri bisa membawa Bali United lebih baik lagi.

Apalagi Bali United saat ini sedang dalam tren bagus.

Baca Juga: 30 Pesepak bola Bergaji Tertinggi, Ronaldo Kalah dari Pemain yang Jarang Nendang Bola

Pastinya diharapkan tahun ini bisa lebih baik lagi, apalagi Bali United bisa bermain di kandangnya yakni Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali.

Dengan ini pastinya akan membawa para pemain lebih semangat lagi.

Oleh karena itu, Teco menargetkan agar Bali United bisa melangkah lebih jauh lagi selama di Piala AFC 2022 nanti.

“Mudah-mudahan kami main di Bali bisa ada suporter buat bantu untuk dapatkan hasil yang bagus,” tuturnya.

“Kami pasti bisa lolos grup dari waktu kita main di Bali ini.”

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X