Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hengkang ke PSIS, Taisei Marukawa Tak Pernah Bilang ke Persebaya Nominal yang Diinginkan untuk Perpanjang Kontrak

By Bagas Reza Murti - Jumat, 1 April 2022 | 16:10 WIB
Taisei Marukawa dan Carlos Fortes resmi bergabung dengan PSIS Semarang pada Jumat (1/4/2022).
PSIS.CO.ID
Taisei Marukawa dan Carlos Fortes resmi bergabung dengan PSIS Semarang pada Jumat (1/4/2022).

BOLASPORT.COM - Manajemen Persebaya yang diwakili oleh Sekretaris klub, Ram Surahman membeberkan fakta di balik negosiasi gagal perpanjangan kontrak Taisei Marukawa.

Kabar mengejutkan yang tiba-tiba muncul pada Jumat (1/4/2022) siang WIB mengagetkan publik saat PSIS Semarang mengumunkan rekrutan anyarnya yakni Taisei Marukawa dan Carlos Fortes.

Memang, rumor sebelumnya menyatakan bila Taisei Marukawa tengah dalam incaran PSIS.

Namun, fakta bila klub berjuluk Mahesa Jenar itu langsung mengumumkan pemain anyarnya tepat setelah Liga 1 2021-2022 berakhir, mengejutkan semua pihak.

Di tempat terpisah, Persebaya Surabaya juga mengumumkan perpanjangan kontrak buat sang pelatih, Aji Santoso.

Baca Juga: BREAKING NEWS - Aji Santoso Bertahan di Persebaya, Kontraknya Diperpanjang 2 Musim

Pada kesempatan itu, manajemen Persebaya yang diwakili sekretaris klub Ram Surahman juga menjelaskan apa yang sebenarnya terjadi pada Taisei Marukawa.

Ram menjelaskan bila Taisei Marukawa termasuk salah satu pemain asing yang diprioritaskan perpanjangan kontraknya oleh Persebaya.

Untuk itu Persebaya menawarkan baik secara pribadi maupun melalui agen kepada Marukawa.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : instagram.com/officialpersebaya
REKOMENDASI HARI INI

Tembus 99 Gol di Liga Champions, Lewandowski OTW Masuk Geng Ronaldo dan Messi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X