Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Man United Gigit Jari, Harga Declan Rice Naik Jadi Rp2,8 Triliun

By Raka Kisdiyatma Galih - Sabtu, 2 April 2022 | 21:00 WIB
Kapten West Ham United, Declan Rice.
TWITTER.COM/RALF4K
Kapten West Ham United, Declan Rice.

BOLASPORT.COM - West Ham United tampaknya bakal membuat Manchester United gigit jari karena mereka telah menaikkan harga jual Declan Rice menjadi 150 juta pounds atau setara dengan Rp2,8 triliun.

Perihal tersebut disampaikan langsung oleh pelatih West Ham United, David Moyes, ketika menjalani sesi konferensi pers jelang laga lanjutan Liga Inggris menghadapi Everton.

Moyes mengatakan bahwa West Ham telah menetapkan harga minimum untuk setiap tim yang ingin memboyong Rice, yakni senilai 150 juta pounds (sekitar Rp2,8 triliun).

Nominal tersebut naik 50 juta pounds (sekitar Rp942 miliar) dari yang sebelumnya berada di angka 100 juta pounds atau setara dengan Rp1,8 triliun.

Performa apik yang ditunjukkan gelandang timnas Inggris tersebut bersama West Ham di musim 2021-2022 membuat manajemen klub menaikkan harganya.

Rice tercatat telah membukukan 4 gol dan 4 assist dari 38 penampilan di lintas kompetisi.

Langkah tersebut diharapkan bakal membuat semua tim yang memburu tanda tangan Rice menarik diri alias mundur.

"Hal pertama yang harus dikatakan adalah bahwa dia tidak dijual," kata Moyes seperti dikutip BolaSport.com dari Goal International.

Baca Juga: Kegagalan Gli Azzurri Lolos ke Piala Dunia adalah Sinyal Bahaya bagi Liga Italia


Editor : Beri Bagja
Sumber : Goal International
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136