Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berpisah dengan Arema FC, Hanif Sjahbandi Resmi Dipinang Persija Jakarta

By Abdul Rohman - Minggu, 3 April 2022 | 20:20 WIB
Gelandang Arema FC, Hanif Sjahbandi (tengah), sedang menguasai bola dalam laga pekan keenam Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 3 Oktober 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang Arema FC, Hanif Sjahbandi (tengah), sedang menguasai bola dalam laga pekan keenam Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 3 Oktober 2021.

BOLASPORT.COM - Persija Jakarta secara resmi mengumumkan kedatangan Hanif Sjahbandi.

Hal tersebut disampaikan lewat akun Instagram resmi Persija Jakarta, Minggu (3/4/2022).

Hanif Sjahbandi sebelumnya memperkuat Arema FC.

Baca Juga: Pelatih Belgia: Saatnya Romelu Lukaku Pindah dari Chelsea

Hanif Sjahbandi berseragam Arema FC sejak 2017.

Selama membela Arema FC, pemain berusia 24 tahun tersebut tercatat tampil dalam 92 pertandingan.

Dengan koleksi enam gol dan dua assist.

Baca Juga: Hasil Final Orleans Masters 2022 - Sudah Paksakan Rubber Game, Rehan/Lisa Harus Puas Jadi Runner-up

"Selamat datang di keluarga Persija Jakarta," tulis Persija Jakarta.

Kehadiran Hanif Sjahbandi diharapkan dapat menambah kekuatan skuad Macan Kemayoran.

Sebelumnya, Persija Jakarta juga resmi menggaet Firza Andika dari Tira Persikabo.

Baca Juga: Pesepakbola dan Pelatih Indonesia Berpeluang untuk Berkarier di Yunani

Mendatangkan pemain baru sebagai bentuk evaluasi tim dalam menatap kompetisi musim depan.

Mengingat, pada gelaran Liga 1 2021-2022, Persija Jakarta gagal memenuhi ekspektasi.

Tim besutan Sudirman tersebut hanya mampu mengakhiri kompetisi di peringkat kedelapan.

Dari 34 pertandingan, Rohit Chand dkk mengumpulkan 45 poin.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Persija Jakarta (@persija)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Baru 23 Pemain Timnas Indonesia yang Gabung TC di Bali Jelang ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X