Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Atletico Madrid Vs Man City - Taktiknya Disindir Pep Guardiola, Diego Simeone Beri Balasan

By Raka Kisdiyatma Galih - Rabu, 13 April 2022 | 17:00 WIB
Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, bersalaman dengan Pep Guardiola dalam laga leg kedua semifinal Liga Champions di kandang Bayern Muenchen, Stadion Allianz, 3 Mei 2016.
GUENTER SCHIFFMANN/AFP
Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, bersalaman dengan Pep Guardiola dalam laga leg kedua semifinal Liga Champions di kandang Bayern Muenchen, Stadion Allianz, 3 Mei 2016.

BOLASPORT.COM - Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, membalas sindiran yang dilontarkan juru taktik Manchester City, Pep Guardiola.

Manchester City berhadapan dengan Atletico Madrid dalam laga leg pertama perempat final Liga Champions 2021-2022, Selasa (5/4/2022).

Dalam laga tersebut, Man City menang dengan skor 1-0 atas Atletico Madrid di Etihad Stadium.

Gol semata wayang The Citizens diciptakan oleh Kevin De Bruyne pada menit ke-70.

Sebelum gol itu terjadi, Man City terlihat kesulitan dalam membongkar pertahanan Atletico Madrid.

Pasalnya, Los Rojiblancos menggunakan strategi bertahan total dengan memainkan formasi 5-5-0 di lapangan.

Taktik itu kemudian disindir Pep Guardiola selepas pertandingan.

Baca Juga: Sudah Kepalang Takut, Bocah Korban Keganasan Ronaldo Tolak Undangan CR7

"Kami mengira mereka memainkan formasi 3-5-2, tetapi mereka mengubah menjadi 5-5-0, itu sesuatu yang ada di masa pra-sejarah dan di masa kini sangat sulit diserang," kata Guardiola seperti dikutip BolaSport.com dari Marca.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Marca, Manchester Evening News
REKOMENDASI HARI INI

Media Korea Selatan Puji Marselino Ferdinan Hingga Disamakan dengan Park Ji-sung

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X