Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kali Pertama Diasuh Nil Maizar, Rekrutan Baru Dewa United Jebolan Liga Bosnia Berharap Bisa Berkembang

By Abdul Rohman - Senin, 18 April 2022 | 14:15 WIB
Pemain baru Dewa United, Miftah Anwar Sani.
DEWAUNITED.COM
Pemain baru Dewa United, Miftah Anwar Sani.

BOLASPORT.COM - Pemain yang pernah berkarir di Liga Bosnia-Herzegovina, Miftah Anwar Sani, mengaku banyak mengetahui tentang sosok pelatih Dewa United, Nil Maizar.

Meskipun ini kali pertama bagi Miftah Anwar Sani bekerja sama dengan Nil Maizar.

Menurut Miftah Anwar Sani, Nil Maizar merupakan salah satu pelatih terbaik yang ada di Indonesia.

Baca Juga: Pindah ke Persib Bandung, Berikut Durasi Kontrak Fitrul Dwi Rustapa

Beberapa tim pernah ditangani Nil Maizar, diantaranya Persela Lamongan, Semen Padang FC, dan Sriwijaya FC.

Nil Maizar pun pernah mendapatkan kepercayaan menjadi arsitek timnas Indonesia.

"Kalau satu tim, ini pertama kali saya bekerja dengan coach Nil Maizar," tutur Miftah Anwar Sani dalam keterangan resminya.

Baca Juga: Tak Mau Oper Bola ke Harry Maguire, De Gea Dapat Pujian dari Ralf Rangnick

"Tapi dalam lingkungan sepak bola."

"Saya tahu beliau salah satu pelatih terbaik di Indonesia," sambung mantan pemain Persita Tangerang.

Miftah berharap dapat pengalaman baru di bawah asuhan pelatih asal Payakumbuh, Sumatera Barat itu.

Baca Juga: Tampil 90 Menit untuk Pertama Kalinya, Pelatih Ansan Greeners Nilai Napas Asnawi Mangkualam Telah Meledak

Serta mampu mempersembahkan prestasi untuk Dewa United.

"Semoga saja saya bisa berkembang," tutur pemain berusia 26 tahun itu.

"Dan bekerjasama dengan naik bersama beliau musim ini," kata Miftah.

Sebelum merapat ke Dewa United, Miftah berseragam Barito Putera.

Baca Juga: Komposisi Pemain Persik Kediri Disebut Cukup Kuat, Wajah Lama Banyak yang Dipertahankan, Termasuk Arthur Irawan

Bersama Barito Putera, pemain yang berposisi sebagai bek kiri tersebut mencatatkan 24 pertandingan di Liga 1 2021-2022.

Selain Miftah, Dewa United juga telah resmi mengumumkan beberapa nama baru.

Mereka adalah Sugeng Efendi,Dias Angga, dan Asep Berlian.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Bukan Cristiano Ronaldo, Al Nassr Diselamatkan Manusia Rp 453 Miliar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X