Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

IYC 2021 - Orang Spanyol Kagum dengan Permainan Indonesia All Star

By Abdul Rohman - Rabu, 20 April 2022 | 20:45 WIB
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan (kanan), nampak memberikan ancungan jempol di samping piala International Youth Championship (IYC) 2021 di Jakarta Internasional Stadium, Jakarta Utara, 19 April 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan (kanan), nampak memberikan ancungan jempol di samping piala International Youth Championship (IYC) 2021 di Jakarta Internasional Stadium, Jakarta Utara, 19 April 2022.

BOLASPORT.COM - Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, mengapresiasi kinerja yang ditampilkan Indonesia All Star U-20 pada International Youth Championship (IYC) 2021.

Meskipun, Indonesia All Star U-20 hanya menyabet juara ketiga terbaik di IYC 2021.

Menurut Anies Baswedan, Indonesia All Star U-20 bermain dengan baik.

Baca Juga: Kebahagian Berlipat Marc Klok di Hari Ulang Tahun ke-29, Bisa Main untuk Timnas Indonesia

Bahkan hal tersebut juga diakui oleh Michel Salgado, selaku promotor IYC 2021.

"Jadi gini, kami sebenarnya ingin yang menang Indonesia All Star, dan Indonesia All Star main dengan sangat baik, tadi saya ngobrol dengan Salgado, dia bilang, Indonesia All Star bermain sangat baik," tutur Anies Baswedan.

Baca Juga: Aksi Heboh Fadil Jaidi Kalahkan Anthony Ginting Hingga Berani Salahkan Jonatan Christie

"Punya stamina yang hebat, skill baik, semata-mata (masalah) keberuntungan saja," sambung Anies Baswedan saat ditemui seusai penutupan IYC 2021, Selasa (19/4/2022).

Dia menuturkan, perfoma Indonesia All Star U-20 turut membuat terkesan orang spanyol.

"Ketika bermain kemarin, orang-orang Spanyol kagum dengan permainan Indonesia All Star," kata Anies Baswedan.

Baca Juga: Sikap Park Hang-seo setelah Timnas U-23 Vietnam Diimbangi Timnas U-20 Korea Selatan

Potensi bibit-bibit muda Indonesia ini harus dijaga dengan baik, karena bukan tidak mungkin mereka akan menjadi tulang punggung ke depannya.

"Ini adalah masa depan yang luar biasa, harus dirawat, mereka punya potensi membawa nama baik Indonesia," kata Anies Baswedan.

"Jadi saya bangga dengan Indonesia All Star, itu menunjukkan kami punya bibit baik."

Baca Juga: Barcelona Harus Bayar Segini kalau Mau Boyong Lewandowski dari Bayern Muenchen

"Mudah-mudahan di lapangan berstandar global akan muncul prestasi global," kata Anies Baswedan.

Sementara itu, yang berhasil menjadi jawara IYC 2021 adalah Barcelona setelah sukses membungkam Atletico Madrid U-18 dengan skor 1-0 dalam laga final, di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, Selasa (19/4/2022).

Gol semata wayang Barcelona U-18 diciptakan oleh Xavier Morena Hernandez

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Peraih Perak Asian Games yang 'Dibuang' Asosiasi Bulu Tangkis Korea Akan Berduet dengan Pemegang Perak Olimpiade asal Malaysia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136