Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Robert Alberts Mulai Terapkan Kebijakan Transfer, Persib Bandung Sudah Amankan 3 Talenta Jawa Barat

By Bagas Reza Murti - Rabu, 27 April 2022 | 10:30 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts (tengah) nampak menyambut selebrasi dari Kakang Rudianto (kiri) yang mampu menciptakan satu gol dalam laga pekan ke-21 Liga 1 2021 di Stadion Gelora Ngurah Rai, Bali, 29 Januari 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts (tengah) nampak menyambut selebrasi dari Kakang Rudianto (kiri) yang mampu menciptakan satu gol dalam laga pekan ke-21 Liga 1 2021 di Stadion Gelora Ngurah Rai, Bali, 29 Januari 2022.

BOLASPORT.COM - Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts tampaknya mulai menepati janjinya merekrut talenta asli Jawa Barat, sejauh ini sudah ada 3 pemain yang merapat.

Aktivitas transfer Persib Bandung berfokus pada perekrutan talenta asli Jawa Barat, setidaknya seperti yang bisa dilihat dari 2 pemain anyar terakhir.

Pada Selasa (26/4/2022), Persib Bandung meresmikan Arsan Makarim dan Eriyanto.

Arsan Makarim adalah pemain berusia 21 tahun berasal dari Sumedang yang dipromosikan Persib Bandung dari tim satelit Bandung United.

Sementara, Eriyanto adalah pemain berusia 26 tahun kelahiran Sukabumi yang berposisi sebagai bek kanan.

Baca Juga: Sudah Datang Berlatih, Pemain Keturunan Finlandia Akan Perkuat Timnas U-23 Malaysia di SEA Games 2021

Baik Arsan maupun Eriyanto diganjar kontrak selama 2 tahun oleh Persib Bandung.

Kedatangan Arsan dan Eriyanto melengkapi trio Jawa Barat dalam daftar pemain baru yang didatangkan Persib jelang Liga 1 musim baru bergulir.

Sebelumnya, sudah ada Fitrul Dwi Rustapa yakni penjaga gawang asal Garut yang sebelumnya membela Persipura Jayapura.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Usai Absen Bela Timnas Indonesia, Posisi Mees Hilgers Terancam Eks Anak Didik Brendan Rodgers

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X