Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Turun Tangan, Sabah FC Lepas Saddil Ramdani untuk SEA Games 2021 dan Kualifikasi Piala Asia 2023

By Lukman Adhi Kurniawan - Kamis, 28 April 2022 | 16:15 WIB
Saddil Ramdani mencetak gol untuk Sabah FC saat menang 3-1 atas Petaling Jaya City pada pekan kedua Liga Super Malaysia 2022, Rabu (9/3/2022).
YOUTUBE UNIFI
Saddil Ramdani mencetak gol untuk Sabah FC saat menang 3-1 atas Petaling Jaya City pada pekan kedua Liga Super Malaysia 2022, Rabu (9/3/2022).

BOLASPORT.COM -  Sabah FC akhirnya memberikan ijin untuk Saddil Ramdani untuk tampil di SEA Games 2021.

Bahkan, tidak hanya SEA Games tapi dia diberikan untuk tampil di Kualifikasi Ketiga Piala Asia 2023.

Pengumuman ini disampaikan melalui pernyataan resmi di laman instagram klub (officialsabahfc) Kamis (28/4/2022).

Seperti diketahui sebelumnya pihak klub belum ingin melepaskan Saddil karena dua hal.

Yakni kompetisi SEA Games 2021 tidak masuk dalam kalender FIFA.

Selanjutnya, pemain berusia 23 tahun ini masih dibutuhkan oleh tim karena sedang dalam performa terbaiknya.

Baca Juga: Hasil Kejuaraan Asia 2022 - Lewat Rubber, Pramudya/Yeremia Bekuk Andalan Malaysia

Sabah FC mengaku pertimbangan ini diambil setelah berdikusi dengan Shin Tae-yong dan Indra Sjafri.

"Setelah berdiskusi dengan pelatih kepala Indonesia Shin Tae-yong dan direktur taktis PSSI Indra Sjafri."

"Tercapai kesepakatan untuk mengizinkan Saddil bergabung dengan tim nasional U-23 Indonesia untuk membantu tim dalam pertandingan pertama melawan Vietnam pada 6 Mei.," tulis Sabah FC.

Baca Juga: Manchester United Vs Chelsea - Malam Jumat Horor, Setan Merah di Ambang Rekor Kekalahan Terburuk

Saddil bisa memperkuat timnas Indonesia pada saat melawan Vietnam tanggal 6 Mei mendatang.

Selain itu Saddil akan kembali untuk tampil dalam partai semifinal dan partai final atau perebutan medali perunggu.

Namun, dia harus kembali ke klub pada tanggal 10 Mei.

Pasalnya, Sabah FC memiliki dua pertandingan penting melawan Kelantan United dalam Piala FA (13/5/2022)

Selanjutnya melawan Pulau Pinang (17/5/2022) utuk tampil di Liga Super Malaysia.

Baca Juga: Hasil Kejuaraan Asia 2022 - Fadia/Ribka Atasi Wakil Taiwan dalam 2 Gim Saja

Klub yang bermarkas di Stadium Likas, Kinabalu ini juga memberikan ijin untuk Saddil bergabung dengan timnas Indonesia lebih awal jelang Kualifikasi Piala Asia 2023.

Sehingga, pemain yang berposisi sebagai winger kiri ini bisa memiliki waktu untuk mempersiapkan diri.

"Sabah FC juga sepakat melepas Saddil untuk bersama skuad Garuda lebih awal untuk menghadapi Piala Asia 2023 - babak kualifikasi ketiga pada 18 Mei -15 Juni 2022."

"Dimana kalender FIFA dimulai 30 Mei 2022 hingga 14 Juni 2022."

Baca Juga: Resmi Gabung Persebaya, Pemain Buangan Barito Putera Janji Tobat

Sabah FC berharap dengan bergabungnya Saddil Ramdani di timnas Indonesia bisa mendapatkan hasil terbaik.

"Sabah FC mengucapkan semoga sukses untuk Shin Tae-yong dan tim nasional Indonesia untuk menghadapi kompetisi."

"Terutama SEA Games 2021 dan babak kualifikasi ketiga Piala Asia 2023," tutup Sabah FC.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Official Sabah FC (@officialsabahfc)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Instagram
REKOMENDASI HARI INI

Marselino Ferdinan Dilepas Oxford United ke ASEAN Cup 2024, Ada Lobi Ketum PSSI Saat Klub Luar Negeri Lain Sulit Rilis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X