Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Napoli dan Juventus Terbaru, Ini 13 Klub yang Sudah Lolos ke Liga Champions Musim Depan

By Dwi Widijatmiko - Senin, 2 Mei 2022 | 04:40 WIB
Bek Juventus, Leonardo Bonucci, merayakan golnya ke gawang Venezia dalam laga di Allianz Stadium, Minggu (1/5/2022).
MARCO BERTORELLO / AFP
Bek Juventus, Leonardo Bonucci, merayakan golnya ke gawang Venezia dalam laga di Allianz Stadium, Minggu (1/5/2022).

BOLASPORT.COM - Perburuan tiket ke Liga Champions 2022-2023 di Liga Italia resmi berakhir dengan Napoli dan Juventus sukses menyusul AC Milan dan Inter Milan pada Senin (2/5/2022) WIB.

Kepastian itu didapatkan setelah AS Roma bermain imbang 0-0 melawan Bologna pada pekan ke-35 Liga Italia.

Pada giornata yang sama, Napoli mengalahkan Sassuolo 6-1 sementara Juventus menang 2-1 atas Venezia.

Hasil-hasil itu membuat Napoli dan Juventus kini tidak bisa lagi tergeser dari 4 besar.

Napoli punya 70 poin serta Juventus 69 poin untuk berada di posisi ketiga dan keempat klasemen Liga Italia.

AS Roma di tempat kelima baru punya 59 poin dengan kompetisi tinggal menyisakan 3 pertandingan.

Poin maksimal AS Roma hanya 68 poin sehingga tidak mungkin lagi menyalip Napoli serta Juventus.

Napoli dan Juventus pun sukses menyusul AC Milan serta Inter Milan yang sudah lebih dulu memastikan diri lolos ke Liga Champions 2022-2023.

Secara matematis, perburuan tiket ke Liga Champions di Liga Italia sekarang resmi berakhir.

Italia menjadi negara pertama yang sudah memastikan memiliki 4 wakil di fase grup Liga Champions musim depan.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Chelsea Ditaklukkan Tim Zona Degradasi, Arsenal Salip Spurs ke Empat Besar

Inggris baru mengirim Manchester City dan Liverpool dengan dua tiket lain masih diperebutkan Chelsea, Arsenal, Tottenham Hotspur, dan Manchester United.

Dari Spanyol, baru Real Madrid yang sudah memastikan diri tampil di babak utama Liga Champions 2022-2023.

Barcelona, Sevilla, Atletico Madrid, Real Betis, Real Sociedad, Villarreal, dan Athletic Bilbao secara matematis masih punya peluang finis di 4 besar klasemen LaLiga.

Sampai Senin (2/5/2022) dini hari WIB, sudah ada 13 klub yang sudah punya tempat di fase grup UCL musim depan.

Sisa kompetisi Eropa plus fase kualifikasi Liga Champions akan memunculkan 19 klub kontestan sisanya.

Klub-klub yang Sudah Lolos ke Fase Grup Liga Champions 2022-2023

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : UEFA
REKOMENDASI HARI INI

Nilai Hadiah Daihatsu Indonesia Masters 2025 Meningkat, Anthony Ginting Ingin Ulangi Pencapaian Manis pada 2018 dan 2020

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136