Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ernando Tepis Penalti, Egy Maulana Vikri Bawa Timnas U-23 Indonesia Unggul atas Timor Leste di Babak I

By Ibnu Shiddiq NF - Selasa, 10 Mei 2022 | 19:55 WIB
Selebrasi Egy Maulana Vikri saat timnas U-23 Indonesia unggul sementara 1-0 di babak pertama atas Timor Leste dalam laga kedua grup A SEA Games 2021, di Stadion Viet Tri, Phu Tho, Selasa (10/5/2022).
YOUTUBE ON SPORTS
Selebrasi Egy Maulana Vikri saat timnas U-23 Indonesia unggul sementara 1-0 di babak pertama atas Timor Leste dalam laga kedua grup A SEA Games 2021, di Stadion Viet Tri, Phu Tho, Selasa (10/5/2022).

BOLASPORT.COM - Timnas U23 Indonesia unggul sementara 1-0 atas Timor Leste berkat gol aksi Egy Maulana Vikri di babak pertama matchday ketiga Grup A SEA Games 2021.

Duel Indonesia vs Timor Leste berlangsung di Viet Tri Stadium, Phu Tho, Vietnam Selasa (10/5/2022).

Meski Indonesia lebih diunggulkan, namun Timor Leste justru tampil menggebrak di menit-menit awal pertandingan.

Ernando Ari yang menggantikan Adi Satryo di posisi penjaga gawang langsung mendapatkan ujian berat saat laga baru berjalan semenit.

Pasalnya, Timor Leste diberikan hadiah penalti akibat Marc Klok menjatuhkan pemain lawan di area terlarang.

Baca Juga: Update Kasus Tunggakan Gaji 19 Pemain Liga 3, Pekanbaru United Siap Lunasi

Beruntung bagi Indonesia, Ernando Ari mampu menjawab kepercayan Shin Tae-yong dengan baik.

Kiper Persebaya Surabaya itu sukses menepis tendangan penalti Mouzhinho Barreto De Lima.

Tak berselang lama, Ernando Ari kembali berhasil menggagalkan serangan Timor Leste.

Berawal dari kesalahan umpan Ricky Kambuaya yang terlalu deras ke belakang, bola tersebut hampir dicuri pemain lawan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X