Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Paulo Dybala Nangis Sesenggukan saat Perpisahan untuk Juventus, Bungkam soal Kabar Pindah ke Inter Milan

By Beri Bagja - Selasa, 17 Mei 2022 | 05:55 WIB
Paulo Dybala dilempar ke udara oleh para pemain Juventus dalam momen perpisahannya usai laga Liga Italia kontra Lazio di Allianz Stadium Turin, Senin (16/5/2022).
MARCO BERTORELLO/AFP
Paulo Dybala dilempar ke udara oleh para pemain Juventus dalam momen perpisahannya usai laga Liga Italia kontra Lazio di Allianz Stadium Turin, Senin (16/5/2022).

BOLASPORT.COM - Paulo Dybala menjalani momen mengharukan penuh air mata dalam perpisahan dengan publik Juventus di laga kontra Lazio. Dia masih bungkam soal kabar kepergiannya ke Inter Milan.

Paulo Dybala menangis sesenggukan saat melakoni partai terakhirnya di kandang Juventus, Allianz Stadium Turin, Senin (16/5/2022).

Momen duel pekan ke-37 Liga Italia melawan Lazio tersebut merupakan pentas perpisahan Paulo Dybala dengan klub yang sudah dibelanya sejak 2015.

Seisi stadion bergemuruh dan memberikan apresiasi saat penyerang Argentina berusia 28 tahun ditarik keluar pada menit ke-78.

Aplaus diberikan penonton, termasuk dari presiden klub, Andrea Agnelli.

Paulo Dybala menyerahkan ban kapten kepada Leonardo Bonucci dan posisinya digantikan pemain muda Martin Palumbo.

Baca Juga: Hasil Liga Italia - Gol Detik Akhir Gagalkan Kemenangan Juventus atas Lazio

Ketika itu, matanya berkaca-kaca dan masih bisa menahan air mata sembari dia menuju bangku pemain di tepi lapangan.

Tangis Paulo Dybala baru benar-benar pecah usai pertandingan.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sportmediaset.mediaset.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.