Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Vietnam dan Malaysia Incar Timnas U-23 Indonesia di Final SEA Games 2021, Shin Tae-yong Beri Peringatan

By Lukman Adhi Kurniawan - Rabu, 18 Mei 2022 | 12:30 WIB
Pelatih timnas U-23 Indonesia Shin Tae-yong
PSSI
Pelatih timnas U-23 Indonesia Shin Tae-yong

BOLASPORT.COM - Pelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong, tegaskan skuad Garuda tidak memilih lawan di babak final SEA Games 2021.

Seperti diketahui persaingan memperebutkan medali emas SEA Games 2021 semakin ketat.

Apalagi, timnas Thailand masih menjadi tim terkuat di kancah Asia Tenggara.

Sehingga, timnas Vietnam dan Malaysia lebih memilih bertemu timnas Indonesia di partai puncak.

Baca Juga: Persib Bandung Mulai Gelar Latihan, Robert Alberts Berharap Pencapaian Liga 1 Musim Depan Lebih Baik

Baca Juga: Juergen Klopp: Liverpool Masih Punya Peluang Juara Liga Inggris Musim Ini

Terkait hal ini, Shin Tae-yong akhirnya memberikan komentar.

Dia memahami juga tim lawan sudah memililih akan bertemu siapa di partai final.

Namun, itu hanya pendapat dan di lapangan tidak akan sesuai rencana.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Close Ads X