Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelecut untuk PSSI, Arema FC Bersiap Bangun Training Center

By Abdul Rohman - Sabtu, 28 Mei 2022 | 09:30 WIB
Presiden Arema FC, Gilang Widya Pramana, dan manajer klub, Ali Rifki
INSTAGRAM/@AREMAFCOFFICIAL
Presiden Arema FC, Gilang Widya Pramana, dan manajer klub, Ali Rifki

BOLASPORT.COM - Keseriusan manajemen Arema FC untuk membangun klub profesional dan modern semakin matang.

Terbaru, Arema FC bersiap membangun salah satu infrastruktur, yakni training center.

Presiden Arema FC, Gilang Widya Pramana, menggelar sayembara untuk desain training center yang akan dibangun ini.

Baca Juga: MotoGP Italia 2022 - RC213V Belum Sempurna, Marc Marquez Pasrah Jika Harus Start dari Belakang

Uang tunai dengan nominal 100 juta rupiah disiapkan bagi sang pemenang.

"Manajemen Arema FC menyiapkan training ground berstandar FIFA di Malang yang sudah begitu dinantikan oleh masyarakat dan Aremania," ucap Gilang Widya Pramana.

"Sekarang kami sudah bergerak dengan memulai lewat sayembara desain training center," sambung Gilang Widya Pramana, Jumat (27/5/2022).

Baca Juga: Secara Taktik, Paulo Dybala Tak akan Cocok Bermain di AS Roma

Langkah Arema FC yang membangun training center tentu juga diharapkan menjadi pelecut bagi PSSI.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X