Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Potensi Pengkhianatan Mohamed Salah di Akhir Musim 2022-2023

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 1 Juni 2022 | 23:15 WIB
Penyerang Liverpool, Mohamed Salah, menjadi kandidat terkuat peraih Golden Boot Liga Inggris 2021-2022.
TWITTER.COM/OPTAJOE
Penyerang Liverpool, Mohamed Salah, menjadi kandidat terkuat peraih Golden Boot Liga Inggris 2021-2022.


BOLASPORT.COM - Potensi pengkhianatan Mohamed Salah terhadap Liverpool bisa saja terjadi di akhir musim 2022-2023.

Masa depan Mohamed Salah di Liverpool masih abu-abu mengingat masa baktinya hanya menyisakan satu tahun lagi.

Sampai saat ini Mohamed Salah masih belum memberi konfirmasi dan kepastian terkait kelanjutan kariernya di Liverpool.

Padahal dalam beberapa pekan terakhir, pembahasan mengenai kontrak baru Mohamed Salah kerap dijadikan subyek spekulatif.

Pasalnya, Mohamed Salah disebut-sebut menginginkan kenaikan gaji yang signifikan dari yang diterimanya saat ini di Liverpool.

Saat ini, upah yang diterima Mohamed Salah menyentuh angka 200 ribu pounds (sekitar Rp3,63 miliar) per pekan.

Sebagai kompensasi atas penampilan apik dan kontribusinya terhadap The Reds, Mo Salah ingin gajinya naik dua kali lipat.

Baca Juga: Sudah Pamitan ke Real Madrid, Gareth Bale Belum Putuskan Klub Barunya

Itu artinya Mo Salah berharap mendapatkan gaji senilai 400 ribu pounds (sekitar Rp7,26 miliar) per pekan.

Nominal tersebut setara dengan pemain pemegang gaji tertinggi di Manchester City, Kevin De Bruyne.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Metro.co.uk, The Athletic
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Menangi Laga Sesama Wakil Luar Pelatnas, Sabar/Reza Punya Modal Pede dari Kemenangan atas Ganda Putra No.1 Dunia Tuan Rumah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X