Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Meski Menang Telak atas Tanjong Pagar, Pelatih Persib Mengaku Masih Belum Puas

By Sasongko Dwi Saputro - Senin, 6 Juni 2022 | 12:15 WIB
Striker Persib Bandung Ciro Alves saat melakoni laga uji coba lawan Tanjong Pagar di Stadion Citra Mas, Batam, Minggu (5/6/2022)
Persib.co.id
Striker Persib Bandung Ciro Alves saat melakoni laga uji coba lawan Tanjong Pagar di Stadion Citra Mas, Batam, Minggu (5/6/2022)

BOLASPORT.COM - Persib Bandung berhasil mencukur lawannya dari Singapura, Tanjong Pagar dengan skor 6-1.

Pelatih fisik Persib Bandung, Yaya Sunarya mengatakan, penampilan skuad Pangeran Biru pada uji tanding melawan Tanjong Pagar di Stadion Citra Mas, Kota Batam, Minggu 5 Juni 2022, mencerminkan persiapan tim sudah tepat.

Uji tanding antara Persib dan Tanjong Pagar merupakan bagian dari program pemusatan latihan menghadapi Liga 1 2022/2023.

Di pertandingan ini, Achmad Jufriyanto dan kawan-kawan meraih kemenangan 6-1.

"Saya pikir kami semua berada di dalam jalur persiapan yang benar," ujar Yaya Sunarya dilansir BolaSport.com dari Persib.co.id.

"Kami tidak melihat hasil. Tapi apapun yang jadi hasilnya, akan menjadi evaluasi, baik dalam hal menyerang ataupun kebobolan satu gol," kata Yaya setelah laga.

Meski menang dengan mencetak setengah lusin gol, Yaya Sunarya masih belum puas.

Pasalnya, Persib Bandung masih memiliki waktu untuk menambah kualitas untuk mengarungi Liga 1 musim depan.

Yaya mengatakan, Persib Bandung masih memiliki waktu untuk meningkatkan kualitasnya menjelang Liga 1 bergulir.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Tak Ada Laporan Cedera, Seluruh Pemain Siap Tempur Saat Timnas Indonesia Jumpa Jepang dan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X