Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Laga Penentuan Nasib, Shin Tae-yong Sebut 4 Pemain Kunci untuk Hadapi Nepal

By Lukman Adhi Kurniawan - Senin, 13 Juni 2022 | 05:45 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang mengamati para pemainnya saat bertanding di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 1 Juni 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang mengamati para pemainnya saat bertanding di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 1 Juni 2022.

BOLASPORT.COM - Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, beberkan pemain andalannya untuk melawan Nepal pada Kualifikasi Piala Asia 2023.

Seperti diketahui skuad Garuda masih belum aman di klasemen Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023.

Timnas Indonesia masih harus berjuang keras pada laga melawan Nepal pada Rabu (15/6/2022).

Baca Juga: Pebulu Tangkis Muda Indonesia Sapu Bersih Gelar di Lithuania

Baca Juga: Pebulu Tangkis Muda Indonesia Sapu Bersih Gelar di Lithuania

Jelang laga krusial ini, Shin Tae-yong menegaskan akan mempersiapkan tim dengan maksimal.

Menurutnya, semua pemain akan berjuang keras termasuk yang belum pernah tampil pada sejak laga perdana di Kualifikasi Piala Asia 2023.

Hal ini disampaikan dalam unggahan di laman instagram pribadinya (@shintaeyong7777) 

"Latihan Pagi. Walaupun ada pemain yang tidak dapat menit main."


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Instagram

Komentar (2)
teren puhiri,lilly p, saddil..main.irfan babak2,.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Close Ads X