Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Presiden 2022 - Cetak Gol, Kakak Kandung Marselino Ferdinan Buktikan Diri di PSIS Usai Disia-siakan Persebaya

By Arif Setiawan - Senin, 13 Juni 2022 | 21:10 WIB
Pelatih PSIS Semarang,  Sergio Alexandre dan pemain Oktafianus Fernando dalam konferensi pers pasca-pertandingan melawan Persita Tangerang pada laga grup A Piala Presiden 2022 di Stadion Manahan Solo, Senin (13/6/2022).
ARIF SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Pelatih PSIS Semarang, Sergio Alexandre dan pemain Oktafianus Fernando dalam konferensi pers pasca-pertandingan melawan Persita Tangerang pada laga grup A Piala Presiden 2022 di Stadion Manahan Solo, Senin (13/6/2022).

BOLASPORT.COM - Oktafianus Fernando langsung mencuri perhatian di laga debutnya bersama PSIS Semarang lewat sebuah gol ke gawang Persita Tangerang.

Gol dari Oktafianus Fernando ke gawang Persita Tangerang sendiri tercipta pada laga babak penyisihan Grup A Piala Presiden 2022.

Tepatnya pemain yang sering disapa Ofan ini mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-16 sekaligus menjadi gol pembuka untuk PSIS Semarang.

Seperti yang diketahui, PSIS Semarang meraih kemenangan besar dengan skor 6-1 atas Persita Tangerang di Stadion Manahan, Surakarta, Jawa Tengah, Senin (13/6/2022).

Lima gol PSIS Semarang lainnya dicetak oleh Carlos Fortes (36' dan 79'), Taisei Marukawa (41'), Hari Nur Yulianto (52') dan Rachmat Hidayat (90').

Baca Juga: Belum Ada Keputusan untuk Nasib Shin Tae-yong, Wacana Fokus untuk Timnas U-19 Indonesia Dibahas Pelan-pelan

Sedangkan gol semata wayang Persita Tangerang tercipta melalui sepakan penalti Ramiro Fergonzi (55').

Setelah pertandingan, Ofan pun mengungkapkan rahasinya bisa langsung tampil impresif di laga perdananya bersama PSIS Semarang.

Menurutnya hal tersebut tak bisa dilepaskan dari keinginan untuk membuktikan diri bahwa ia masih memiliki kualitas.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Undian Piala Asia U-20 2025 - Diserang 2 Tim Kampiun, Timnas U-20 Indonesia Punya Sejarah Juara Bersama dengan Tim ASEAN Ini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X