Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Profil Pablo Torre, Wonderkid Anyar Barcelona yang Punya Skill Bola Mati Setara Christian Eriksen

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Kamis, 16 Juni 2022 | 13:00 WIB
Pemain terbaru Barcelona, Pablo Torre, saat dikenalkan ke publik oleh presiden Joan Laporta.
TWITTER.COM/FABRIZIOROMANO
Pemain terbaru Barcelona, Pablo Torre, saat dikenalkan ke publik oleh presiden Joan Laporta.

BOLASPORT.COM - Pablo Torre menjadi pemain terbaru Barcelona yang didatangkan pada musim panas 2022. Wonderkid berusia 19 tahun itu disebut memiliki kemampuan bola mati setara Christian Eriksen.

Diam-diam menghanyutkan menjadi istilah yang pantas untuk Barcelona pada bursa transfer musim panas 2022.

Setelah ramai dikabarkan akan merekrut Robert Lewandowski, Barcelona tiba-tiba memperkenalkan rekrutan anyar pada musim panas ini.

Pablo Torre adalah pemain terbaru Barcelona yang baru saja direkrut dari klub kasta kedua Liga Spanyol, Racing Santander.

Langkah Barcelona tersebut jelas mengejutkan mengingat Racing Santander hanya klub yang baru saja promosi dari divisi tiga ke divisi dua Liga Spanyol pada akhir musim 2021-2022.

Lalu, seperti apa profil Pablo Torre yang membuat Barcelona kepincut?

Pablo Torre bisa dibilang pemain masa depan lini tengah Spanyol.

Baca Juga: Sudah Berada di Klub Terbaik Dunia, Frenkie de Jong Ogah Pikirkan Man United

Torre lahir di Soto de La Marina, Spanyol pada 3 April 2003 atau seangkatan dengan gelandang Barcelona, Pedri.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : FCBARCELONA.com, Allfootballapp.com, Transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Komisi Atlet NOC Indonesia Gelar Rapat Pertama, Pelecehan dan Kekerasan Dunia Olahraga Harus Dihempas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136