Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Musim 2021-2022 Jadi Musibah, Manchester United Bakar Uang Rp 2 Triliun

By Ade Jayadireja - Minggu, 19 Juni 2022 | 13:00 WIB
Reaksi Cristiano Ronaldo dkk usai Manchester United dibabat Brighton & Hove Albion di laga Liga Inggris pekan ke-36, Sabtu (7/5/2022).
GLYN KIRK/AFP
Reaksi Cristiano Ronaldo dkk usai Manchester United dibabat Brighton & Hove Albion di laga Liga Inggris pekan ke-36, Sabtu (7/5/2022).

BOLASPORT.COM - CEO Manchester United, Richard Arnold, mengakui bahwa pihaknya telah membuang uang dengan sia-sia tanpa menghasilkan gelar juara.

Musim 2021-2022 menjadi musibah bagi Manchester United.

Bagaimana tidak, mereka tak kebagian satu pun trofi.

Jangankan juara, lolos ke Liga Champions pun tidak.

Ronaldo dkk finis di posisi keenam klasemen Liga Inggris sehingga terpaksa absen dalam kompetisi tertinggi antarklub Eropa edisi 2022-2023.

Padahal Setan Merah menghabiskan 120 juta pounds atau Rp 2,1 triliun untuk mendatangkan Jadon Sancho, Raphael Varane, dan Cristiano Ronaldo ke Old Trafford.

Nominal tersebut menjadikan mereka sebagai klub kedua paling boros di Eropa pada musim lalu.

United hanya kalah dari Arsenal yang menggelontorkan 141,8 juta pounds.

Baca Juga: Indonesia Open 2022 - Lee Zii Jia Heran Semua Pemain Susah Kalahkan Viktor Axelsen

Dalam sebuah pertemuan bersama suporter United, Richard Arnold tak menutupi kekecewaannya setelah dana jor-joran yang dikeluarkan klub tak berbanding lurus dengan prestasi.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Dailymail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Italia - Tiang Gawang Jadi Kawan, Juventus Kembali Ke Jalur Kemenangan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X