Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kata Park Hang-seo soal Kontraknya di Timnas Vietnam usai Piala AFF 2022, Bagaimana dengan Piala Asia 2023?

By Metta Rahma Melati - Senin, 20 Juni 2022 | 10:50 WIB
Pelatih timnas Vietnam, Park Hang-seo, dalam konferensi pers usai laga melawan Oman, Selasa (12/10/2021).
VFF
Pelatih timnas Vietnam, Park Hang-seo, dalam konferensi pers usai laga melawan Oman, Selasa (12/10/2021).

BOLASPORT.COM - Kontrak Park Hang-seo sebagai pelatih timnas Vietnam akan habis setelah Piala AFF 2020.

Kontrak Park Hang-seo dengan Asosisasi Sepak Bola Vietnam VFF habis pada 30 Januari 2023.

Pelatih asal Korea Selatan itu buka suara terkait kontraknya yang tersisa sedikit di timnas Vietnam.

Ia bertekad untuk meraih kesuksesan di Piala AFF 2022 yang akan digelar pada Desember 2022.

"Saya pikir kami bisa membicarakan pembaruan kontrak tiga bulan sebelum kontrak berakhir," kata Park Hang-seo dilansir BolaSport.com fnnews.com.

Baca Juga: BREAKING NEWS - Laga Grup C Fix Pindah Stadion Si Jalak Harupat, Bisa Dihadiri Penonton?

 

Jika pembicaraan perpanjangan kontrak sukses nampaknya Park Hang-seo masih akan melatih timnas Vietnam di Piala Asia 2023.

Vietnam lolos ke Piala Asia 2023 dari putaran kedua Kualifikasi Piala Asia 2023.

Mari kita tunggu bagaimana kelanjutan kontrak Park Hang-seo di timnas Vietnam.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : fnnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih PSBS Biak Akui Sangat Sulit Mengalahkan PSS Sleman

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X