Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Menang di Uji Coba Terakhir, Vietnam Kirim Sinyal Bahaya Buat Timnas Indonesia di Piala AFF U-19

By Sasongko Dwi Saputro - Minggu, 26 Juni 2022 | 19:00 WIB
Kiper timnas U-19 Vietnam, Tran Duy Thanh.
Kiper timnas U-19 Vietnam, Tran Duy Thanh.

 

BOLASPORT.COM - Timnas U-19 Vietnam akhirnya bisa meraih kemenangan sebelum berangkat ke Indonesia untuk melakoni Piala AFF U-19.

Timnas U-19 Vietnam akhirnya mengamankan kemenangan tipis melawan klub Hai Phong di Stadion Lach Tray.

Timnas U-19 Vietnam sendiri menampilkan permainan yang sangat bagus saat melawan Hai Phong sebelum berangkat ke turnamen Piala AFF U-19.

Apalagi, Timnas U-19 Vietnam mengalahkan tim pemuncak klasemen V-League musim ini.

Hai Phong FC mendominasi pertandingan sepanjang waktu dan menciptakan banyak peluang berbahaya.

Namun, para anak asuh pelatih Dinh The Nam berhasil mencetak gol tunggal melalui sundulan Dang Tuan Phong di babak kedua.

"Di babak kedua, sundulan awal gelandang Dang Tuan Phong membawa satu-satunya gol untuk membantu Vietnam U19 menang melawan Hai Phong." dilansir BolaSport.com dari Soha.vn.

Ada dua hal yang harus diwaspadai oleh Shin Tae-yong dari Timnas U-19 Vietnam.

Pertama, akhirnya Timnas U-19 Vietnam berhasil mendapatkan momentumnya sebelum berangkat ke Indonesia.

Sebelumnya, Timnas U-19 Vietnam kalah 1-2 dari Phu Dong dan imbang 2-2 dari Phu Tho.

Baca Juga: Piala AFF U-19 2022 - Vietnam dan Thailand Dianggap Kuat, Shin Tae-yong ke Timnas U-19 Indonesia: Tidak Boleh Lengah

Sementara, hal lain yang berpotensi jadi batu sandungan Timnas U-19 Indonesia adalah kekuatan Vietnam.

Vietnam menambah dua pemain lagi jelang Piala AFF U-19.

Keduanya adalah Nguyen Bao Long (PVF) dan Nguyen Duc Viet (HAGL).

Keduanya dianggap punya kemampuan yang cukup mumpuni untuk memperkuat tim.

yang terbaru adalah kehadiran bek Nguyen Bao Long (PVF) dan gelandang Nguyen Duc Viet (HAGL).

Baca Juga: Piala AFF U-19 2022 - Jelang Bentrok Lawan Timnas U-19 Indonesia, Pemain Vietnam Bocorkan Strategi Pelatih

Vietnam sendiri juga bakal dibela oleh satu pemain yang saat ini tampil di Eropa.

Vietnam menambah pemain di posisi penjaga gawang.

Namanya adalah Tran Duy Thanh yang juga merupakan pemain kelahiran Jerman.

Dirinya saat ini tampil di untuk klub divisi lima Liga Jerman.

Vietnam dipastikan bakal memanaskan persaingan Grup A Piala AFF U-19 2022 bersama Thailand dan Indonesia.

Grup A Piala AFF U-19 bakal jadi grup neraka karena diisi oleh para raksasa Asia Tenggara dalam satu grup.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : soha.vn
REKOMENDASI HARI INI

Mantan Manajer Honda Beri Pesan, Harus Pastikan Francesco Bagnaia Tidak Merasa Ducati 'Jatuh Cinta' kepada Marc Marquez

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136