Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Tersingkir dari Piala Presiden 2022, Kekhawatiran Robert Rene Alberts Soal Penalti Tebukti

By Ibnu Shiddiq NF - Sabtu, 2 Juli 2022 | 11:30 WIB
Suasana pertandingan Persib Bandung vs PSS Sleman di babak perempat final Piala Presiden 2022.
Suasana pertandingan Persib Bandung vs PSS Sleman di babak perempat final Piala Presiden 2022.

BOLASPORT.COM - Persib Bandung harus tersingkir dari Piala Presiden 2022 setelah ditumbangkan PSS Sleman lewat adu tendangan penalti.

Persib dan PSS Sleman sempat bermain imbang 1-1 di waktu normal dalam laga yang berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat Kabupaten Bandung, Jumat (1/7/2022) malam.

Bermain di kandang sendiri, Persib bahkan harus kebobolan lebih dulu lewat gol Boaz Solossa pada menit ke-53.

Beruntungnya, Marck Klok berhasil menyamakan kedudukan lewat gol penalti jelang enam menit laga berarkhir.

Baca Juga: Arahan dari Shin Tae-yong untuk Timnas U-19 Indonesia vs Vietnam, Subhan Fajri: Main Enjoy, Tetap Keras

Penentuan tim yang berhak melaju ke semifinal Piala Presiden 2022 pun harus ditentikan hingga babak penalti.

Dua eksekutor penalti Persib, Erwin Ramdani dan Achmad Jufriyanto gagal menjalankan tugasnya dengan baik.

Sementara itu, empat penendang penalti PSS Sleman berhasil mengoyak jala Persib yang dijaga Fitrul Dwi Rustapa.

Alhasil, PSS Sleman keluar sebagai pemenang dengan skor akhir 4-2 sekaligus melenggang ke babak semifinal.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : kompas
REKOMENDASI HARI INI

Dibantai Barcelona, Bintang Red Star Justru Bangga karena Timnya Lebih Baik dari Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X