Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

VIDEO - Momen Horor F1 GP Inggris 2022, Mobil Terbalik dan Nyaris Terbang ke Area Penonton

By Agung Kurniawan - Minggu, 3 Juli 2022 | 22:14 WIB
Insiden pembalap Alfa Romeo, Zhou Guanyu pada balapan F1 GP Inggris 2022, Minggu (3/7/2022)
https://twitter.com/blasiansachi
Insiden pembalap Alfa Romeo, Zhou Guanyu pada balapan F1 GP Inggris 2022, Minggu (3/7/2022)

BOLASPORT.COM - Sebuah kecelakan mengerikan yang melibatkan lima pembalap terjadi saat sesi balapan F1 GP Inggris 2022 baru memasuki putaran pertama.

F1 GP Inggris 2022 yang diselenggarakan di Sirkuit Silverstone, Inggris pada Minggu (3/7/2022) sempat ditunda akibat adanya crash horor.

Tidak tanggung-tanggung, kecelakaan mengerikan tersebut melibatkan lima pembalap dari lima tim yang berbeda pada lap pertama.

Momen mengerikan F1 GP Inggris 2022 itu bermula tatkala George Russell dari tim Mercedes memutuskan untuk mengerem menjelang masuk di tikungan 1.

Namun, pembalap asal Inggris tersebut kehilangan kendali dan mobilnya mendorong milik Zhou Guanyu dari Alfa Romeo yang berada tepat di depannya.

Zhou Guanyu menjadi pembalap yang mendapatkan dampak serius dari insiden ini.

Mobil miliknya terbalik dan terhempas hingga ke area gravel tikungan 1.

Tak hanya itu saja, dengan efek kecepatan tinggi dari tabrakan tersebut, Zhou Guanyu dan mobilnya terpental hingga melewati barrier alias pembatas lintasan.

Baca Juga: Lewis Hamilton Kembali Naik Podium, Bos Mercedes Klaim Sudah Temukan Obat


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Twitter. com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X