Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sekarang Saatnya Cristiano Ronaldo Gabung Arsenal?

By Ade Jayadireja - Senin, 4 Juli 2022 | 06:00 WIB
Megabintang asal Portugal, Cristiano Ronaldo, diejek penggemar Juventus usai mimpi Manchester United untuk mentas di Liga Champions 2022-2023 telah pupus.
TWITTER.COM/OPTAJOE
Megabintang asal Portugal, Cristiano Ronaldo, diejek penggemar Juventus usai mimpi Manchester United untuk mentas di Liga Champions 2022-2023 telah pupus.


BOLASPORT.COM - Cristiano Ronaldo diminta untuk bergabung ke Arsenal di tengah spekulasi masa depannya bersama Manchester United.

Sejak bursa transfer musim panas 2022 dibuka, rumor soal potensi kepergian Cristiano Ronaldo dari Manchester United terus berembus.

Kapten timnas Portugal itu mencari cara untuk meninggalkan Old Trafford lantaran kecewa atas performa jeblok United selama musim 2021-2022.

Selain puasa gelar juara, The Red Devils juga kehilangan tiket menuju Liga Champions setelah finis di peringkat keenam klasemen Liga Inggris.

Kabar teranyar menyebut Ronaldo sudah mengajukan permintaan kepada manajemen United untuk dijual ke klub lain.

Gembar-gembor soal masa depan Ronaldo coba dimanfaatkan oleh jurnalis kenamaan Inggris, Piers Morgan.

Lewat media sosial, dia mendesak CR7 agar pindah ke Arsenal.

Morgan sendiri dikenal sebagai fan berat The Gunners dan punya kedekatan dengan Ronaldo.

"Inilah saatnya," tulis Morgan di Twitter sembari memamerkan foto dirinya menyodorkan jersey Arsenal kepada Ronaldo.

 Baca Juga: Borneo FC Rebut Tiket Terakhir, Inilah 4 Semifinalis Piala Presiden 2022


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Dailymail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Bukan karena Megawati Saja, Pelatih Ungkap Kebangkitan Red Sparks Usai Atasi Krisis dari Pemain yang Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X